Pilihan Praktis Untuk Kesejukan Rumah, Berikut 6 Rekomendasi Merek AC Terbaik Portable yang Berkualitas

Pilihan Praktis Untuk Kesejukan Rumah, Berikut 6 Rekomendasi Merek AC Terbaik Portable yang Berkualitas

6 Rekomendasi Merk AC Terbaik Portable yang Berkualitas--iStockphoto

AC Midea Portable 1 PK MPF2-09CRN1 merupakan salah satu merek AC terbaik jenis portable yang memiliki desain minimalis. AC ini memiliki daya pendingin mencapai 9000 BTU per jam. Sehingga akan memungkinkan ruangan jadi cepat dingin.

Terdapat juga fitur-fitur canggih seperti sleep mode, auto swing, reusable and washable filter, dan timer function.  AC berkapasitas 1 PK ini membutuhkan daya yang cukup hemat, yaitu sekitar 940 watt.

Kisaran harga: Rp 4.199.000.

BACA JUGA : Simak 5 Rekomendasi Merek AC Terbaik Mini Portable, Mudah Dibawa Serta Hemat Listrik Cek Rekomendasinya Disini

4. Gree GPC-12P1 AC Portable 1,5 PK Standard

Bagi kamu yang membutuhkan AC portable dengan pendinginan yang lebih segar, Gree GPC-12P1 AC Portable 1,5 PK Standard bisa dijadikan pertimbangan sebelum membeli.

AC portable satu ini diklaim mampu berikan pendinginan lebih cepat dingin dari jenis AC lainnya. Karena berkat adanya kekuatan pendingin yang sudah diusungnya sebesar 13000 BTU per jam.

Selain itu, merek AC terbaik ini juga ramah lingkungan serta mudah dihidupkan dengan menggunakan remote control.

Perlu kamu ketahui, besar daya maksimal dari AC Gree ini cukup tinggi, yaitu 1300 watt. Jadi, pastikan besar daya listrik yang dibutuhkannya sesuai dengan daya listrik di rumahmu.

Kisaran harga: Rp 5.289.000.

5. Changhong CMAB16 Air Cooler

AC portbale dari Changhong ini diklaim memiliki komponen penyerapan air yang dibuat dari serat fiber tanaman sehingga memberikan efek pendinginan yang lebih baik dan ramah lingkungan.

Mesin kipas yang digunakan AC ini tidak bising, tenang, serta efisien tanpa membuat polusi udara. Bahan pendingin sintesisnya juga mampu menghasilkan udara dingin dalam jangka waktu lebih lama.

Kisaran harga: Rp 1.298.000.

6. Sanken Air Cooler -SAC-55

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: