Rekomendasi Merek Kulkas Terbaru Mini Portable, Bisa Panas Dan Dingin

Rekomendasi Merek Kulkas Terbaru Mini Portable, Bisa Panas Dan Dingin

Rekomendasi Kulkas Terbaru Mini Portable Bisa Panas Dan Dingin-Yt DKID Media-

Untuk suhu dingin pada merek kulkas terbaru mini portable sendiri ada diangka 5 derajat celcius, sedangkan pada suhu panasnya berkisar 65 derajat celcius. Kalau mode dingin sendiri biasanya memerlukan daya 48 watt, sedangkan pada mode hangat memerlukan daya 45 watt.

Dengan berat kurang dari 2 kilogram, berdasarkan review dari DKIND Media, kulkas mini portable ini masih kurang portable. Sebab, kulkas mini portable ini masih belum bisa menggunakan baterai atau powerbank yang bisa dibawa dengan mudah.

Dan untuk suhu sendiri, pada kulkas mini portable ini hanya bisa aman di suhu berkisar 10 sampai 11 derajat celcius. Mungkin berpengaruh tehadap daya yang dikeluarkan oleh kulkas mini portable ini. Sebab dalam review yang dibuat setelah menunggu setengah jam masuh di suhu yang sama.

Mencoba fitur penghangat

Masih dalam akun youtube DKID Media, fitur hot atau penghangat pada kulkas mini portable juga dicoba dengan memasukkan onigiri dan pengecekkan suhu. Onigiri waktu di cek hanya ada di suhu 26 derajat celcius.

Sedangkan, dalam waktu 10 menit penghangat kulkas mini portable sudah mencapai suhu 80 derajat celcius. Bahkan waktu memasukkan onigiri yang sebelumnya punya suhu 26 derajat celcius dalam suhu ruang. Setelah dimasukkan, onigiri jadi punya suhu 79 derajat celcius.

BACA JUGA : Merek Kulkas Terbaru Electrolux ETB2502J-A, Dilengkapi Kompartemen Tasteseal Yang Aman Untuk Bisnis

Semakin majunya zaman, manusia dipermudah dengan semua benda yang praktis. Salah satunya merek kulkas tebaru mini portable yang bisa dibawa dan digunakan di mana saja. Tanpa makan tempat dan juga punya 2 mode yang bisa digunakan, yaitu sebagai pendingin maupun penghangat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: