Wisata Terbaru 2024 Puncak Eurad Bandung: Fasilitas, Harga Tiket Masuk dan Lokasinya

Wisata Terbaru 2024 Puncak Eurad Bandung: Fasilitas, Harga Tiket Masuk dan Lokasinya

Fasilitas, harga tiket dan lokasi wisata terbaru 2024 Puncak Eurad Bandung--

Tiket Masuk Puncak Eurad Bandung

Salah satu destinasi wisata Bandung ini menjadi banyak incaran, karena terkesan romantis dan penuh kehangatan.

Panorama perbukitan dan pegunungan hijau menjadi daya tarik yang membuat orang betah untuk bersantai di Puncak Eurad.

BACA JUGA : Nikmati Keindahan Sunrise Indonesia Mempesona, 3 Rekomendasi Spot Estetik Wisata Terbaru 2024

Sempat dibuka secara gratis, namun ternyata adanya perubahan aturan yang mengharuskan pengunjung membayar tiket masuk.

Biaya harga tiket masuk yang dibutuhkan adalah seperti berikut ini:

  1. Tiket masuk: Rp5 ribu/orang
  2. Parkir kendaraan: Rp5 ribu

Meski terbilang baru, tempat ini ramah akan wisatawan, mulai dari usia muda hingga dewasa.

Jam operasional di tempat ini pun 24 jam. Namun, Kamu disarankan untuk berkunjung pada pagi atau sore hari.

Di waktu yang khusus tersebut, Kamu bisa menikmati pemandangan matahari terbit dan terbenam dengan mata telanjang.

Selain itu, Kamu juga bisa menikmati berbagai fasilitas dan spot selfie menarik di Puncak Eurad.

Lokasi Wisata Puncak Eurad Bandung

Puncak Eurad termasuk salah satu objek wisata di Bandung yang baru dan jarang orang tahu. Lokasi Puncak Eurad adalah di kawasan Lembang, Bandung, Jawa Barat.

BACA JUGA : Guci Forest Tegal, Wisata Terbaru 2024 Dengan Menjelajahi Keindahan Alam Dengan Sensasi Petualangan

Jalan menuju ke wisata terbaru 2024 Puncak Eurad adalah dengan menempuh jalur ke arah Jalan Cibodas Ciater, Wangunharja.

Jika Kamu datang dari arah kota Bandung, perjalanan ke Puncak Eurad memakan waktu sektiar 1 jam dengan jarak tempuh 19 km.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: orami.co.id