Merek AC Terbaik Tidak Dingin Saat Dipakai, Cari Tahu Penyebab dan Cara Mengatasinya

Merek AC Terbaik Tidak Dingin Saat Dipakai, Cari Tahu Penyebab dan Cara Mengatasinya

Penyebab Merek AC Terbaik Tidak Dingin--

Pipa pembuangan kondensat dapat tersumbat atau rusak jika terjadi kebocoran kondensat. Hal ini merupakan gejala bahwa AC perlu diperbaiki dan masalah yang harus segera diatasi.

Genangan air atau kebocoran aktif di dekat AC merupakan indikasi bahwa sistem pendingin tidak berfungsi dengan benar. Dengan demikian unit AC yang digunakan tidak dapat bekerja secara optimal.

4. Masalah dengan Termostat

Termostat merupakan panel kontrol unit merek AC terbaik yang berfungsi untuk mengarahkan komponen mana yang akan beroperasi dan berapa lama.

Salah satu gejala yang menunjukkan bahwa AC tidak dingin lagi karena termostat yang tidak berfungsi. Oleh karena itu, thermostat perlu diganti agar sistem pendinginan dapat berjalan dengan optimal.

BACA JUGA : Inovasi Terbaru Dalam Dunia AC 2024, Simak Teknologi Mutakhir dan Keunggulannya

5. Freon Habis

Saat AC yang kamu gunakan tidak dingin lagi, bisa saja karena freon sudah habis atau terjadi kebocoran pada jalur pipa sirkulasi.

Freon AC mengandung zat klorin, hidrogen, dan broming yang dapat menghasilkan udara dingin. Kadar freon pada AC harus rutin dicek setiap 3-4 bulan sekali agar kinerja pendingin udara tetap maksimal.

Kalau ada kebocoran di jalur pipa sirkulasi, harus ditamb terlebih dahulu sebelum mengisi ulang freon.

6. Ampere Kompresor Melebihi Batas Normal

Kompresor merupakan salah satu komponen utama AC yang berfungsi untuk memompa freon. Jika ampere kompresor melebihi batas normal, maka kompresor akan bekerja terlalu keras dan bisa menyebabkan kerusakan.

Untuk mengatasi masalah ini, periksa ampere kompresor AC apabila ampere kompresor melebihi batas normal, maka kompresor AC perlu diganti.

BACA JUGA : Cara Efisien Menggunakan Merek AC Terbaik Agar Bayi Tertidur Lebih Nyaman

7. Pengaturan Remote AC yang Salah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: