10 Tips Agar Puasa Lancar dan Nyaman, Cegah Maag Kambuh!

10 Tips Agar Puasa Lancar dan Nyaman, Cegah Maag Kambuh!

Cegah Maag Kambuh--

Banyak tertawa. Anda harus tahu bahwa tertawa dapat membantu mengurangi stres. Carilah kebahagiaan dalam versi Anda sendiri, dan stres akan hilang.

5. Perhatikan Waktu Makan

Selain memilih makanan yang tepat, perhatikan juga waktu makan. Jangan makan terlalu cepat atau terlalu banyak saat berbuka puasa dan sahur. Hindari makan larut malam karena dapat meningkatkan risiko maag

Makan terlalu banyak dalam satu waktu bisa membuat perut bekerja lebih keras dan memicu keluhan seperti perut kenyang.

Saat sahur dan berbuka Puasa, Makanlah secara perlahan dan dalam jumlah yang cukup. Hindari makan berlebihan. Misalnya, saat berbuka puasa, mulailah dengan makan ringan, lalu lanjutkan dengan makan besar.

Jika Anda masih lapar setelah berbuka Puasa, Makanlah camilan sehat seperti kurma, pisang, granola, atau biskuit.

6. Hindari makanan pedas dan asam

Makanan pedas dan asam dapat merangsang produksi asam lambung. Sebaiknya hindari makanan seperti sambal, acar, dan jeruk saat sahur dan Buka Puasa.

BACA JUGA : Harus Dihindari! Ternyata Hal-hal Sepele Ini Bisa Membatalkan Puasa Lho, Jangan Sampai Sengaja Dilakukan!

7. Minum air putih yang cukup

Dehidrasi dapat memperburuk gejala maag. Pastikan Anda minum cukup air saat berpuasa. Hindari minuman berkafein dan berkarbonasi.

8. Jangan Tidur Setelah Makan

Setelah berbuka atau sahur, berikan waktu sekitar 2 jam sebelum tidur. Tidur dengan perut kenyang dapat memicu kambuhnya maag.

BACA JUGA : Rekomendasi Menu Buka Puasa Sederhana untuk Anak yang Enak, Sehat, Bergizi dan Mudah Dibuat!

9. Kurangi konsumsi gula dan lemak

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: