Jangan Asal Merawat Kecantikan Wajah! Inilah 4 Tips Kecantikan Menggunaan Bahan Tradisional yang Perlu Di Coba

Rabu 19-07-2023,00:07 WIB
Reporter : Roozika Pratama
Editor : Roozika Pratama

Siapa bilang kayu manis hanya bisa kalian gunakan untuk membuat makanan atau minuman? Nyatanya, kayu manis bisa kalian gunakan sebagai masker wajah. Kalian bisa mengombinasikan kayu manis dengan madu.

Apa manfaatnya? Kalian bisa mengatasi masalah jerawat karena adanya kandungan antibakteri dalam kayu manis. Tidak hanya itu, kandungan antioksidan dalam kayu manis membuat kulit wajah kalian menjadi lebih sehat dan mencegah munculnya tanda penuaan dini.

Apakah kalian tertarik menggunakan bahan tradisional untuk kecantikan? Sebaiknya segera hentikan penggunaan bahan tradisional ini jika kalian mengalami kemerahan atau iritasi pada kulit wajah.

Demikian Pembahasan untuk merawat kecantikan kulit wajah semoga pembahsan kali ini bermanfaat untuk kalian yang ingin memiliki kulit wajah yang cantik dengan modal yang minim namun tetap bisa dibuat dirumah tanpa hatus pergi ke dokter. (*)

Kategori :