KPU Bantul Tetapkan 3 Paslon Menuju Pilkada Bantul 2024, Ini Visi Misi Tiap Paslon
Visi Misi Tiap Paslon Kepala Daerah dalam Menuju Pilkada Bantul 2024--iStockphoto
1. Mewujudkan transformasi sumber daya manusia menuju masyarakat yang tangguh, produktif dan berdaya saing.
2. Mewujudkan transformasi birokrasi yang kreatif, inovatif dan kolaboratif untuk tata kelola pelayanan publik yang berkualitas dan berkeadilan.
3. Mewujudkan transformasi ekonomi berbasis sumber daya lokal yang mengadopsi teknologi dengan manajemen rantai posok yang efisien untuk mencapai nilai tambah produk yang tinggi.
4. Mewujudkan transformasi sosial budaya untuk menguatkan masyarakat guyub rukun dan gotong royong untuk meningkatkan martabat kemanusiaan.
5. Mewujudkan transformasi digital menuju Bantul Kota Cerdas.
6. Mewujudkan transformasi pembangunan insfrastruktur daerah yang berbasis kalurahan, kawasan perdesaan, kawasan Daerah Aliran Sungai (DAS), kawasan aglomerasi perkotaan dan kawasan pantai selatan.
7. Mewujudkan transformasi pembangunan sarana prasarana yang ramah lingkungan dan berkelanjutan untuk mendukung sektor pariwisata minat khusus.
BACA JUGA : Deklarasi Dari Paslon Walikota Jogja Sesuai Pengundian Nomor Urut
BACA JUGA : Jogja Nyawiji Untuk Mewujudkan Pilkada 2024 Terintegritas
Joko Budi Purnomo - Rony Wijaya Indra Gunawan
VISI:
Membangun masyarakat adik makmur, maju, sejahtera, dan berkeadilan.
MISI:
1. Meingkatkan Pembangunan Manusia yang produktif, berkualitas, dan berkepribadian.
2. Memastikan akses kesehatan guna menciptakan masyarakat Kabupaten Bantul yang sehat jasmani dan rohani.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: harianjogja.com