Menyambangi Wisata Terbaru 2024 Embung Banjaroya, Identik dengan Agrowisata Buah Durian Khas

Menyambangi Wisata Terbaru 2024 Embung Banjaroya, Identik dengan Agrowisata Buah Durian Khas

Destinasi wisata tervaru 2024 Embung Banjaroya yanh dikenal dengan agrowiaata buah durian-autorin.com-

Selain itu, ketika sore hari Anda juga bisa melihat pemandangan air waduk yang berubah warna menjadi jingga karena terkena pantulan matahari yang akan terbenam.

HTM Embung Banjaroya

Embung Banjaroya merupakan salah satu wisata murah meriah yang ada di Jogja karena wisatawan yang datang tidak perlu membayar tiket masuk.

Meski begitu, wisatawan harus membayar retribus parkir sebesar Rp 2.000 untuk kendaraan bermotor dan Rp 5.000 untuk kendaraan mobil.

Dengan pesona keindahan, fasilitas yang lengkap, dan harga tiket masuk yang ramah di kantong, rasanya sayang sekali jika Anda melewatkan tempat wisata terbaur 2024 Embung Banjaroya bersama orang terdekat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: niagatour.com