Wisata Terbaru 2024 Bukit Sekipan Tawangmangu: Lokasi, Rute Perjalanan Hingga Daya Tarik Memukau

Wisata Terbaru 2024 Bukit Sekipan Tawangmangu: Lokasi, Rute Perjalanan Hingga Daya Tarik Memukau

Lokasi, rute perjalanan dan daya tarik wisata terbaru 2024 Bukit Sekipan Tawangmangu--

Mendapatkan akses semua wahana tiket biasa, super rally, monorail, kora-kora, kiddy boat, carrossel, kereta mini, bombom car, dan kincir-kincir.

Apabila membeli tiket reguler, maka tidak bisa mengakses wahana bermain.

Jika ingin memasuki wahana tambahan, berikut ini biayanya:

  1. Mini Coaster: Rp25.000.
  2. Kursi Terbang: Rp15.000.
  3. Bom Bom Car: Rp25.000.
  4. Super Rally: Rp20.000.
  5. Monorail: Rp20.000.
  6. Kora-Kora: Rp15.000.
  7. Kiddy Boat: Rp10.000.
  8. Komidi Putar: Rp10.000.
  9. Kereta Mini: Rp10.000.

Daya Tarik Wisata Bukit Sekipan

Tempat Wisata Bukit Sekipan Tawangmangu memiliki beberapa keunggulan sehingga membuatnya menyandang julukan destinasi wisata yang kekinian.

Berikut beberapa daya tarik yang dimilikinya.

1. Memiliki Berbagai Wahana yang Seru

Banyak para wisatawan yang mengira bahwa Bukit Sekipan merupakan destinasi wisata bukit pada umumnya.

BACA JUGA : Sensasi Menjelajah Dunia Es Krim Menyenangkan di Ice Cream World Bali, Destinasi Wisata Terbaru 2024

Hal ini tidak sepenuhnya benar karena terdapat berbagai wahana modern yang sangat seru untuk dimainkan.

Kamu akan menemukan berbagai wahana, seperti Miniatur Landmark, Rumah Hantu, Jembatan Goyang hingga Studio Foto.

2. Pemandangan yang Sangat Indah

Kamu akan merasakan hawa dingin tipikal dataran tinggi.

Namun, Kamu masih merasa seperti di pusat kota karena desain dari tempat ini sangat kekinian dan modern.

Oleh karena itu, banyak wisatawan yang suka berfoto-foto di kawasan ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: