Berikut 4 Fakta Wisata Terbaru 2024, Kampung Peneleh Surabaya Saksi Pahlawan Indonesia, Simak Ulasan Berikut
Wisata Terbaru 2024 Kampung Peleneh Surabaya--
DISWAY JOGJA - Surabaya terkenal akan kisah sejarah yang mendalam bagi Indonesia. Berbagai destinasi wisata terbaru 2024 menyuguhkan tentang sejarah.
Salah satunya adalah Kampung Peneleh Surabaya. Wisata terbaru 2024 ini menjadi saksi bisu perjuangan para pahlawan Indonesia.
Kampung ini menjadi destinasi wisata terbaru 2024 yang favorit dikunjungi. Terlebih kampung ini memiliki fakta menarik akan sejarah yang ada.
Wisata terbaru 2024 Kampung Peneleh akan membawa kita beredukasi tentang sejarah Indonesia. Banyak fakta yang menarik tentang sejarah bangsa Indonesia tersimpan di Kampung Peleneh ini.
BACA JUGA : Wow! Wisata Terbaru 2024 Atlantis Land Surabaya, Bermain Seru di Hari Libur, Simak Ulasan Lengkapnya Disini!
Yuk simak berikut fakta menarik tentang Kampung Peneleh Surabaya, simak penjelasan berikut.
1. Tempat Tinggal Hos Tjokroaminoto
Mungkin sudah tidak asing lagi ditelinga kita akan sosok pahlawan Hos Tjokroaminoto. Hos Tjokroaminoto merupakan salah satu Pahlawan Nasional Indonesia.
Hos Tjokroaminoto merupakan pemimpin Sarekat Indonesia ( SI ). Dibawah kepemimpinan beliau mampu menghimpun dan memberikan pengaruh terhadap rakyat Indonesia khususnya Jawa.
Pengaruh ini membuat khawatir Pemerintah Kolonial Belanda. Beliau lahir pada tanggal 16 Agustus 1882.
Namun siapa sangka ternyata Pahlawan Nasional tersebut pernah tinggal di Kampung Peleneh. Tepatnya berada di Gang VII Nomor 29-31 Kampung Peleneh.
Dahulu rumah ini dijadikan tempat berdiskusi antara beliau dengan Ir. Soekarno, dan lain lain. Beliau tinggal di rumah ini dahulu bersama istri dan putra putrinya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: