Toyota Agya 2024: Mobil Baru yang Praktis untuk Keluarga Muda dengan Harga Murah

Toyota Agya 2024: Mobil Baru yang Praktis untuk Keluarga Muda dengan Harga Murah

Mobil baru Toyota Agya 2024 yang praktis untuk keluarga muda--

Konsep driver oriented diberikan oleh kemudi All-New Agya yang lebih dekat ke pengemudi dengan mengubah angle kolom kemudi lebih landai menjadi 25 derajat.

Kursi depan pada Agya memiliki headrest terpisah yang lebih mudah diatur dan nyaman.

Bentuk sandaran kursinya yang bisa menyangga punggung dengan lebih baik sehingga meningkatkan kenyamanan saat perjalanan panjang. 

Rombakan pada desain dan layout pedal-pedal supaya pengemudi mendapatkan posisi duduk yang natural dan rileks. 

 

Spesifikasi Mobil Baru Toyota Agya 2024

Mesin di mobil baru Toyota Agya generasi kedua mendapatkan improvement menyeluruh, dilengkapi mesin anyar WA-VE 1.200 cc 3-silinder Dual VVT-i bertenaga 88 PS pada 6.000 rpm dan torsi 11,52 Kgm pada 4.500 rpm.

Transmisi CVT yang lebih ringkas, kompak, dan efisien membuatnya bisa mendistribusikan tenaga ke roda depan dengan sangat baik.

BACA JUGA : Cari Mobil Baru Harga di Bawah 250 Juta? Inilah 5 Rekomendasi Mobil Baru Low MPV dengan Spesifikasi Mentereng

Kombinasi mesin baru 3-silinder dengan transmisi CVT bertujuan untuk meningkatkan efisiensi serta menghasilkan performa yang lebih baik.

 

Fitur Modern Mobil Baru Toyota Agya 2024

Terdapat  meter cluster 7 inci model TFT kombinasi digital dan analog. Ada tombol Start/Stop Engine, Wireless Charger, serta spion luar dengan pelipatan elektrik.

BACA JUGA : Ternyata Ini, Rahasia Mobil Baru Suzuki APV 2024 Yang Bakal Tandingi Alphard

Sementara itu pada tipe G head unitnya hanya memiliki luas layar 7 inci dengan meter cluster masih analog, dengan indikator MID monokrom. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: