6 Alasan Honda Verza 150 Bekas Masih Layak Dibeli, Motor Badak Perawatan Murah

6 Alasan Honda Verza 150 Bekas Masih Layak Dibeli, Motor Badak Perawatan Murah

6 Alasan Honda Verza 150 masih layak dipinang--otomtif.kompas.com

 

Begitu pula pada servis rutin yang ringan, kita dapat melakukannya sendiri dengan membeli chain smokers untuk melumasi rantai. Tidak perlu ke bengkel untuk bagian ini.

 

3. Mesin Bandel

Mesin yang digunakan sudah mengadopsi teknologi fuel injection jadi lebih modern, bila dibandingkan dengan pendahulunya semacam Honda Megapro.

 

Tenaga yang dihasilkan pun lebih efektif berkat teknologi fuel injection yang terpasang. Berbeda dengan model radiator, injeksi akan menyalurkan bahan bakar sesuai kebutuhan mesin.

 

Dengan kapasitas mesin 150 cc dan 5 percepatan memiliki tenaga yang cukup untuk kebutuhan harian. Begitupula ketika dengan jalan berbagai kontur seperti di Indoensia. Tenaganya bisa diandalkan.

 

4. Kaki-Kaki Tangguh 

Pada kaki-kaki bagian belakang Honda Verza 150 menggunakan dua shockbraker yang menopang pengemudi dan penumpang.

 

Dengan Twin Heavy Duty Suspension, motor ini memiliki kaki-kaki yang lebih kokoh terlebih ketika akan membawa barang yang banyak.

Atau menggunakan motor laki satu ini untuk kebutuhan niaga yang mengharuskan membawa barang pada bagian belakang sisi kanan dan kiri.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: