7 Rekomendasi AC Panasonic Terbaik Tahun 2023, Salah Satunya Ada Fitur Pembasmi Kuman!

7 Rekomendasi AC Panasonic Terbaik Tahun 2023, Salah Satunya Ada Fitur Pembasmi Kuman!

7 Rekomendasi AC Terbaik Merk Panasonic --

DISWAY JOGJA - Apakah Anda berencana untuk membeli sebuah produk air conditioner atau AC?

Seperti yang kita ketahui bersama bahwa di Indonesia cuacanya panas tidak hanya pada siang hari saja namun juga pada malam hari, dan saat ini AC merupakan salah satu kebutuhan rumah tangga yang semakin dibutuhkan.

Untuk itu, Anda perlu memilih produk yang tepat, termasuk Panasonic.

BACA JUGA:10 Rekomendasi AC Murah Hemat Listrik Terbaru, Harga 2-3 Jutaan, Yuk Cek Spesifikasinya!

Ada banyak pilihan AC Panasonic yang sangat direkomendasikan bagi Anda yang sedang mencari sistem AC yang hemat energi, tahan lama, dan bersuhu rendah.

7 Rekomendasi AC Panasonic Terbaik Tahun 2023

Berikut beberapa pilihan produk AC Panasonic dengan produk hemat energi dan tahan lama.

1. AC Panasonic 1 PK CS/CU-KN9WKJ 

Rekomendasi pertama adalah AC low watt hanya 330 watt keunggulan lain dari AC ini adalah memiliki evaporator berlapis Blue Fin dengan tekanan rendah hingga 160 volt. Pendingin 18% lebih cepat dan juga memiliki filter antibakteri produk ini juga dilengkapi dengan garansi evaporator Panasonic selama 3 tahun.

2. AC Panasonic 1 PK CS-U10TKP Premium Inverter 

Rekomendasi berikutnya ada AC Panasonic 1 PK dengan fitur yang terbilang cukup bagus yaitu Aerowings, Nanoe-G, iAutoX dan sudah merupakan produk AC inverter premium. Pada AC ini juga sudah terdapat garansi suku cadang 1 tahun, sementara untuk garansi kompresornya selama 3 tahun.

3. AC Panasonic ½ PK CS/CU-XPU5XKJ Deluxe Inverter 

AC inverter dari Panasonic ini memiliki tipe 1/2 PK produk AC ini juga sangat modern dan canggih dengan fitur terlengkap diantaranya fungsi inverter yang membuat energi listrik lebih hemat dan tidak memperlambat proses pendinginan.

Dilengkapi dengan fungsi canggih fitur Nanoe dan mode ECO produk AC hadir dengan  garansi suku cadang 1 tahun, sedangkan garansi kompresor 3 tahun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: