Healing di Pantai Mbuluk Rekomendasi Tempat Liburan Awal Tahun Keindahan Tersembunyi di Gunungkidul

Senin 06-01-2025,10:46 WIB
Reporter : Alfin Ananda
Editor : Syamsul Falaq

4.Perbukitan Kapur

Sepanjang perjalanan kita disuguhkan dengan pemandangan perbukitan kapur yang menawan dan hutan jati yang amat luas, dan menawarkan keindahan tersembunyi dari pesisir selatan Yogyakarta.

Pantai ini diapit oleh dua tebing karang dan memiliki pemandangan yang cukup memukau, di Pantai ini kita bisa melakukan berbagai kegiatan seperti bermain air, bermain pasir, ataupun sekedar berjalan-jalan santai menyusuri pantai.

BACA JUGA : Wisata Awal Tahun Pantai Siung Gunungkidul, Pesona Laut Eksotis di Balik Tebing Raksasa

BACA JUGA : Wisata Awal Tahun Pantai Siung Gunungkidul, Pesona Laut Eksotis di Balik Tebing Raksasa

5.Tebing Karang

Tebing karang akan tampak gagah jika diabadikan dalam bingkai kamera, ini merupakan suatu kenyataan yang disepakati oleh banyak orang.

Inilah salah satu alasan mengapa tempat liburan awal tahun ini mulai menarik atensi wisatawan lokal Jogja meskipun baru beroperasi selama satu tahun terakhir.

6.Batu Karang

Sulit untuk menolak keindahan batu karang berukuran besar saat membentang di pesisir pantai, gejolak ombak tatkala menghantam sisi-sisi tebing rasanya menghadirkan suasana dan aroma garam yang khas.

Ini menjadi perpaduan sempurna untuk para pecinta laut dan pemburu foto artistik, pantai eksotis ini secara khusus juga menyediakan titian penghubung menuju pantai lain yang dibangun di sisi tebing karang.

BACA JUGA : Pantai Depok Wisata Awal Tahun Liburan Seru di Bantul, Destinasi Ideal Untuk Bersantai Nikmati Kuliner Legends

BACA JUGA : Pesona Keindahan Pantai Ngobaran Wisata Awal Tahun Gunungkidul, Pantai Eksotis yang Suasananya Mirip Bali

7.Keindahan Alam

Tempat liburan awal tahun ini dikenal dengan pasir putihnya yang lembut dan bersih, serta ombak yang relatif tenang dibandingkan pantai-pantai sekitarnya. 

Keindahan alam pantai ini semakin terpancar dengan adanya formasi batu karang yang mengelilingi sebagian pantai, menciptakan kolam-kolam kecil yang ideal untuk berenang atau sekadar duduk menikmati pemandangan.

Kategori :