9 Poin dalam Surat Perjanjian Kontrak Pinjol, Pahami dan Jangan Sampai Keliru!

Minggu 17-12-2023,12:30 WIB
Reporter : Penta Daniel Pratama
Editor : Penta Daniel Pratama

5. Cara Pembayaran

Poin penting kelima didalam surat perjanjian kontrak pinjol adalah mengenai cara pembayaran sebagai upaya nasabah mengembalikan dana pinjaman.

Hal yang ditulis dalam surat perjanjian kontrak pinjol juga akan menyertakan cara pembayaran yang diizinkan, prosedur penagihan hingga sanksi jika peminjam terlambat membayar.

6. Hak dan Kewajiban

Poin keenam yang selanjutnya ada di dalam surat perjanjian kontrak pinjol adalah tentang hak serta kewajiban antara peminjam dan pemberi pinjaman. 

BACA JUGA: Segera Amankan Datamu dari Para Hacker? Inilah 3 Cara Menghapus Data Diri Pinjol dengan Mudah

Hal-hal ini termasuk kepada pihak pinjol yang berhak menuntut pembayaran serta hak peminjam yang berhak mendapatkan informasi yang jelas.

7. Keamanan Data

Keamanan data pribadi milik pengguna juga akan disertakan termasuk tentang cara pengelolaannya untuk apapun yang menyangkut privasi peminjam.

Jadi, penting untuk Kamu memperhatikan karena ini adalah data pribadi yang penting agar nantinya tidak ada penyalahgunaan data.

8. Ketentuan Pembatalan Pinjaman

Hal selanjutnya yang ditulis dalam surat perjanjian kontrak pinjol adalah tentang ketentuan pembatalan pinjaman maupun pelunasan yang lebih cepat.

BACA JUGA: Ingin Pinjamanmu Segera Diproses? Inilah 3 Cara Agar Pengajuan Pinjolmu Bisa Disetujui

Hal ini juga mempertegas apakah akan ada biaya tambahan atau tidak selama masa peminjaman dan menjadi hal yang harus diperhatikan calon nasabah.

9. Ketentuan Sengketa

Hal terakhir yang harus Kamu perhatikan adalah ketentuan sengketa yang nantinya juga ada didalam isi surat perjanjian kontrak pinjaman online.

Kategori :