Tips Membersihkan Nama Pada SLIK OJK Untuk Pengajuan KPR
![Tips Membersihkan Nama Pada SLIK OJK Untuk Pengajuan KPR](https://jogja.disway.id/upload/8a9db08377fc76c0008cb07dea06aed2.png)
Bersihkan nama pada SLIK OJK Untuk Pengajuan Kpr-freepik-
- Tunggu pembaruan data nasabah
Normalnya dalam pembaruan data di SLIK OJK membutuhkan waktu beberapa bulan. Dan selama masa tunggu, nasabah bisa sambil memantau skor kredit secara berkala.
Tips tambahan dalam pembersihan nama :
- Mulai menjaga disiplin keuangan
Setelah tunggakan yang ada dilunasi dengan baik, usahakan semua kegiatan dibatasi. Mulai dari perbaikan disiplin keuangan pribadi agar tidak terjebak dalam masalah kredit di kemudian hari.
- Usahakan menghindari pengajuan kredit baru
Dalam pengajuan kredit baru, akan selalu ada catatan terhadap SLIK OJK. Maka dari itu, untuk menjaga nama baik usahakan tidak mengajukan pinjaman.
- Bangun kembali skor kredit yang baik
Jika nama sudah bersih dalam SLIK OJK, usahakan terus membangun skor kredit dengan baik. Bisa mulai dari pembayaran tagihan yang tepat waktu dan mulai menjaga pengeluaran.
Mulai menata keuangan dengan benar-freepik-
BACA JUGA : Perbedaan KPR Konvensional Dan KPR Syariah Untuk Pengambilan Properti
BACA JUGA : Pengajuan KPR 2024, Pahami Istilah Berikut Agar Tidak Keliru
Tentunya dalam proses pembersihan nama pada SLIK OJK membutuhkan waktu dan kesabaran. Begitupun dengan pengajuan kpr yang perlu adanya pengecekan riwayat kredit yang bagus.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: cnbc