Tips Jitu Merawat Merek AC Terbaik Agar Awet dan Hemat Biaya Servis

Tips Jitu Merawat Merek AC Terbaik Agar Awet dan Hemat Biaya Servis

Tips jitu merawat AC terbaik Anda agar awet dan tetap dingin--

Sehingga, Anda perlu untuk memanfaatkan fitur timer off pada AC agar tetap efisien. Selain itu, cara ini bisa membantu Anda untuk menjaga ketahanannya dan bisa digunakan sampai bertahun-tahun.

BACA JUGA : Berikut 6 Cara Merawat AC Wajib Kamu Tahu, Agar Tetap Dingin di Musim Panas

3. Pastikan Ruangan Tertutup saat Menyalakan AC

Ketika Anda menyalakan AC, jangan lupa untuk memastikan ruangan sudah tertutup rapat. Karna jika ruangan terbuka, AC akan bekerja terlalu keras untuk menghasilkan udara sejuk.

Jika AC yang Anda miliki bekerja terlalu keras, itu akan menyebabkan kerusakan. Tidak hanya itu, biaya listrik rumah Anda juga semakin meningkat, tentunya sangat merugikan.

Oleh karna itu, Anda perlu memastikan ruangan sudah tertutup rapat ketika mau menyakalanya. Sehingga merek AC terbaik Anda bisa bekerja dengam efisien dan bisa digunakan dalam jangka waktu yang panjang.

4. Matikan AC ketika sudah tidak dibutuhkan

Tips merawat produk AC unggulan anda selanjutnya adalah dengan mamatikanua ketika tidak dibutuhkan. Artinya Anda perlu menggunakan AC sesuai dengan kebutuhan saja, jangan dibiarkan nyala 24 jam.

Selain untuk menjaga ketahanannya, cara ini juga mencegah biaya listrik yang meningkat. Anda bisa gunakan timer off pada AC jika keseringan lupa mematikan AC.

Dengan melakukan cara ini, AC yang Anda miliki bisa digunakan bertahun-tahun. Selain itu, bisa mencegah biaya servis yang mahal katika ada kerusakan.

BACA JUGA : 5 Merek AC Terbaik 1 PK 2024: Dingin Nyaman, Hemat Listrik Terlaris

5. Perhatikan Suhu AC

Memperhatikan suhu AC adalah salah satu cara untuk merawatnya dengan baik dan benar. Kamu perlu mengatur suhu AC yang sesuai kebutuhan, agar bisa nyaman dan sejuk.

Jangan mengatur suhu AC yang terlalu rendah, karna biaya listrik bisa meningkatkan. Kamu bisa lakukan mengatur suhu dikisaran 22-23 derajat Celsius, untuk mendapat ruangan sejuk.

Hal ini bisa membantu Anda untuk menjaga ketahanan AC dan kamu tetap nyaman didalam ruangan. Selain itu, cara ini juga penting dilakukan untuk mencegah biaya servis yang terlalu mahal.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: youtube mas yunas / @masyunas