5 Penyebab Merek Kulkas Terbaik Mengalami Kebocoran, Nomor 3 Sering Tidak Disadari

5 Penyebab Merek Kulkas Terbaik Mengalami Kebocoran, Nomor 3 Sering Tidak Disadari

5 penyebab merk kulkas terbaik mengalami kebocoran--

DISWAY JOGJA - Untuk menyimpan berbagai jenis bahan makanan dan minuman, seseorang kadang membutuhkan merek kulkas terbaik sebagai solusinya.

Menggunakan merek kulkas terbaik ini memang seringkali menjadi jalan untuk orang yang memiliki kebutuhan pokok bahan makanan dalam jumlah banyak.

Namun, seiring masa pakai merek kulkas terbaik yang semakin berjalan, seringkali pendingin makanan mengalami beberapa masalah.

Satu masalah merek kulkas terbaik yang sering terjadi adalah kebocoran unit, yang tidak hanya memengaruhi fungsi namun juga mengganggu kesehatan.

Penyebab Kulkas Mengalami Kebocoran

Berikut adalah beberapa penyebab kenapa kulkas yang ada dirumahmu mengalami kebocoran.

1. Selang Pembuangan Es Mencair Tersumbat 

Apabila lemari es mengeluarkan air, maka salah satu penyebabnya yaitu selang pembuangan tersumbat. 

Selang ini berada di bawah kompartemen freezer, di bawah laci produk, atau di belakang lemari es.

Sumbatan tersebut bisa disebabkan oleh makanan atau kotoran lain yang masuk ke selang. 

BACA JUGA : Merek Kulkas Terbaik SHARP Mini Showcase SCH-50X-FS, Memudahkan Mengintip Persediaan Makanan

Jika hal ini terjadi, maka kondensasi tidak akan mengalir lewat saluran pembuangan. Akibatnya, air akan kembali ke atas dan mengalir ke lantai. 

Untuk mengatasi masalah ini, Kamu bisa memaksa air melalui lubang pembuangan menggunakan kain untuk menghilangkan kotoran. 

Kamu juga bisa menggunakan pembersih pipa untuk menghilangkan sumbatan. Lalu, bersihkan selang pembuangan dan katup pembuangan yang terpasang dengan sabun dan air.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: youtube.com/@tipstrickandtutorial