4 Fakta Merawat Merek Kulkas Terbaik, Perlu Diketahui Semua Orang, Kulkas Bekerja Optimal

4 Fakta Merawat Merek Kulkas Terbaik, Perlu Diketahui Semua Orang, Kulkas Bekerja Optimal

Merawat dan membersihkan merk kulkas terbaik. --safetyculture.com

a. Memeriksa Segel di Pintu

Pastikan rapat dan bebas dari kotoran, partikel makanan, dan bulu hewan peliharaan. 

Jika tidak tersegel dengan benar, maka pertimbangkan untuk mengganti kulkas. 

b. Menjaga Persediaan Lemari Es: 

Jangan biarkan lemari es diisi oleh makanan yang sudah busuk. 

Putar stok makanan atau minuman secara teratur dan selalu habiskan makanan lama sebelum membeli yang baru. 

BACA JUGA : Polytron Belleza Jumbo 220Liter PRW23MNX: Merek Kulkas Terbaik 2 Pintu Hemat Listrik

c. Memeriksa Pengaturan Suhu

Kisaran ideal suhu lemari es berada pada suhu 2 hingga 5 derajat celcius untuk lemari es, sementara freezer berada di kisaran -17 hingga -15 derajat celcius. 

Apabila cuaca terlalu hangat atau terlalu dingin, sesuaikan pengaturan termostat dan pertimbangkan untuk menggunakan sensor yang dapat memberikan peringatan jika melampaui suhu ideal. 

d. Menjaga Kebersihan Lemari Es

Membersihkan bagian dalam dan luar lemari es secara rutin dan teratur dengan menggunakan soda kue atau detergen khusus kulkas. Jangan lupa membersihkan rak dan pintu. 

2. Seberapa Sering Membersihkan Lemari Es 

Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, penting untuk membersihkan lemari es secara teratur untuk mencegah penumpukan bakteri dan menjaga kulkas agar tetap berfungsi secara efektif. 

Sehingga sangat disarankan untuk membersihkan lemari es setiap 2-3 bulan sekali. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: safetyculture.com