Biar Nggak Ketinggalan Zaman, Berikut 5 Rekomendasi Merek Kulkas Terbaik 2 Pintu Terupdate
Rekomendasi kulkas 2 pintu terbaik 2024--
DISWAY JOGJA - Apakah kamu lagi cari merek kulkas terbaik 2 pintu terbaik untuk kebutuhan rumah tangga? Nah, sekarang kamu lagi ditempat yang pas, karna disini akan memberikan rekomendasi yang tepat.
Merek Kulkas terbaik merupakan barang elektronik yang mampu menjaga bahan makanan tetap segar dan awet. Namun, memilih kulkas juga tidak mudah karna banyaknya merek dan tipe yang beredar di pasaran.
Tapi, kali ini kamu nggak usah khawatir karna ada beberapa merek kulkas terbaik 2 pintu yang bisa kamu pilih. Mulai dari merk terbaik seperti Samsung, LG hingga merk Sharp yang cocok untuk dipertimbangkan.
Nah, dalam artikel ini ada beberapa rekomendasi merek kulkas terbaik 2 pintu terbaik 2024 yang bisa kamu pilih. Biar nggak penarasan, yuk baca terus artikel ini sampai selesai ya!
BACA JUGA : Begini Seharusnya Bunyi Merek Kulkas Terbaik Normal, Cek Detailnya Disini
Rekomendasi Kulkas 2 Pintu Terbaik 2024
1.Changhong FTM155DB
Rekomendasi yang pertama adalah dari Changhong FTM155DB yang hadir dengan kapasitas besar. Kulkas ini memiliki 122 liter kapasitas dan ukuranya juga sangat kompak.
Jadi kulkas ini bisa dengan mudah untuk ditempatkan di berbagai sudut ruangan. Ditambah kulkas Changhong FTM155DB hanya butuh daya sekitar 64 watt aja, hemat banget.
Selain itu, dilengkapi fitur semi Auto the Frost yang bikin lebih mudah untuk membersihkan. Ada juga fitur fresh crisper dibagian bawah lemari es yang berfungsi menjaga kesegaran seperti buah-buahan.
BACA JUGA : Simak Langkah Menyimpan Daging Sapi dengan Benar, Dalam Merek Kulkas Terbaik, Kualitas Kesegarannya Terjaga
2.Kulkas 2 Pintu Chiq CTM228DB
Rekomendasi kulkas 2 pintu terbaik 2024 selanjutnya adalah Chiq CTM228DB. Kulkas ini dibanderol sekitar Rp2,1 jutaan, masih cukup terjangkau.
Chiq CTM228DB memiliki kapasitas 180 liter dengan desain yang simple tapi elegan. Jadi, cocok banget ditempatkan berbagai sudut ruangan kamu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: youtube perabotan id