Google TV vs Android TV, Mana yang Lebih Baik untuk Anda? Simak Perbedaan dan Keunggulanya Disini!

Google TV vs Android TV, Mana yang Lebih Baik untuk Anda? Simak Perbedaan dan Keunggulanya Disini!

Googel TV VS Android TV--freepik.com

Android TV mendukung berbagai aplikasi dan layanan streaming populer, seperti Netflix, YouTube, Amazon Prime Video, dan Disney+ Hotstar.

2. Kompatibilitas dengan perangkat Android

Android TV kompatibel dengan perangkat Android, seperti ponsel, tablet, dan Chromebook. Pengguna dapat mencerminkan layar perangkat Android ke TV.

3. Kemampuan untuk di-root

Android TV dapat di-root, yang memungkinkan pengguna untuk mengakses dan mengubah file sistem. Hal ini dapat bermanfaat untuk meningkatkan performa TV atau menginstal aplikasi yang tidak tersedia di Google Play Store.

Google TV vs. Android TV: Siapa yang Menang?

Perbedaan signifikan lainnya termasuk cara pencarian berfungsi dan integrasi aplikasi. Google TV memungkinkan pencarian konten dari berbagai sumber, sementara Android TV hanya berfungsi dengan aplikasi terpasang. Pencarian bawaan Google TV membuatnya lebih mudah menemukan konten di layanan streaming favorit Anda.

Setelah memahami perbedaan dan keunggulan masing-masing, pilihan antara Google TV dan Android TV menjadi lebih jelas. Google TV, dengan kelebihan integrasi konten dan harga yang lebih terjangkau, mungkin menjadi investasi yang lebih baik.

Artikel ini diharapkan membantu meredakan kebingungan Anda dalam memilih antara kedua platform ini.

Nah, Itu dia Google TV vs Android TV, Mana yang Lebih Baik untuk Anda? Simak Perbedaan dan Keunggulanya.

Semoga bermanfaat.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: