Filosofi Atap Melengkung: 5 Rumah Adat Jawa dengan Keeksotisan serta Keunikannya
Rumah-rumah adat Jawa--
5. Rumah Tajug
Rumah Tajug
Rumah adat yang satu ini bisa dibilang spesial karena tidak dapat dibangun oleh sembarang orang. Alasannya adalah karena Rumah Tajug biasanya digunakan sebagai tempat beribadah.
Satu contoh Rumah Tajug yang paling populer adalah Masjid Agung Demak. Pada bagian atapnya, Rumah Tajug memiliki bentuk bujur sangkar yang bertingkat.
Ujung atap rumah ini biasanya dihiasi dengan kubah kecil. Rumah Tajug juga memiliki beberapa jenis seperti Semar Tinandu, Semar Sinongsong, Mangkurat dan Lambang Sari.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: