Rekomendasi Wahana Seru di Sindu Kusuma Edupark yang Menyenangkan

Minggu 05-01-2025,13:21 WIB
Reporter : Qonita Wulandari Putri
Editor : Syamsul Falaq

Harga tiket masuk ke Sindu Kusuma Edupark terbilang cukup terjangkau, sehingga dapat dinikmati oleh berbagai kalangan. Dengan tiket terusan, pengunjung dapat menikmati banyak wahana sekaligus tanpa harus membayar secara terpisah. Hal ini menjadikan SKE sebagai destinasi yang ramah di kantong dan cocok untuk keluarga dengan anak-anak.

BACA JUGA : Rekomendasi Laguna dan Tretapod di Pantai Glagah; Menikmati Liburan Awal Tahun 2025

BACA JUGA : Libur Nataru 2024-2025, Yogyakarta Menjadi Tujuan Favorit Pelanggan Kereta Api

Sindu Kusuma Edupark adalah destinasi yang menawarkan paket lengkap hiburan dan edukasi modern, suasana asri, dan fasilitas lengkap yang menjadi salah satu pilihan terbaik untuk menghabiskan waktu liburan di Yogyakarta.

Kategori :