Dijamin Tidak Bau Dan Awet, Berikut Cara Menyimpan Ayam Dalam Merek Kulkas Terbaik

Dijamin Tidak Bau Dan Awet, Berikut Cara Menyimpan Ayam Dalam Merek Kulkas Terbaik

Cara Menyimpan Ayam Di Merek Kulkas Terbaik Yang Benar-www.freepik.com-

DISWAY JOGJA - Persoalan dalam menyimpan berbagai macam bahan makanan di dalam merek kulkas terbaik tidak selalu menjadi hal yang mudah. Hal ini karena kita sering kali menyimpan bahan makanan di dalam merek kulkas terbaik dengan cara yang kurang benar.

Seperti halnya saat kita menyimpan daging ayam yang nyatanya membutuhkan perhatian khusus dalam merek kulkas terbaik supaya tidak mengakibatkan sebuah masalah di kemudian hari.

Untuk menghindari adanya pertumbuhan kuman dan bakteri pada daging ayam, kamu harus mengetahui cara menyimpan ayam di merek kulkas terbaik yang benar.

BACA JUGA : Cara Menggunakan Freezer Yang Salah Dan Membuat Merek Kulkas Terbaik Cepat Rusak

Berikut cara menyimpan ayam di merek kulkas terbaik dengan benar :

1. Bersihkan Ayam dengan Tisu

Jika kamu membersihkan ayam menggunakan air bisa mengakibatkan terjadinya pertumbuhan bakteri, maka kamu dapat membersihkan kotoran yang menempel menggunakan tisu dapur sebelum kamu menyimpannya ke dalam kulkas.

Kemudian cara untuk menghilangkan kuman atau bakteri pada ayam, kamu tidak usah khawatir, karena kuman dan bakteri yang ada pada daging ayam akan mati saat dimasak sampai matang.

2. Gunakan Wadah Tertutup

Gunakan wadah yang tertutup untuk menyimpan daging ayam yang masih mentah. Hal ini penting untuk dilakukan untuk mencegah terjadinya kontaminasi pada makanan lain.

Memakai wadah yang tertutup atau plastik wrap juga dapat menghindari terjadinya penyebaran aroma khas daging mentah di dalam kulkas.

3. Letakan di Lokasi yang Tepat

Usahakan agar daging diletakkan di lokasi yang tepat, misal di bagian bawah pada kulkas atau di dalam freezer.Menyimpan daging ayam dalam freezer bertujuan untuk membuat daging ayam lebih awet.

Sedangkan meletakkan daging ayam di rak bagian bawah kulkas bertujuan supaya makanan lainnya tidak ikut terkontaminasi bau karena tetesan sari daging ayam tersebut.

BACA JUGA : Bebas Bakteri Dan Jamur, Berikut Cara Membersihkan Merek Kulkas Terbaik Jenis Showcase Cooler

4. Menyimpan daging di Suhu di Bawah 5 Derajat Celcius

Daging ayam yang disimpan pada suhu yang tepat bisa membuat daging ayam lebih awet. Kamu dapat menyimpan daging ayam di freezer atau tepatnya di suhu di bawah 5 derajat celcius.

Suhu yang dingin akan menghambat proses pertumbuhan bakteri dan kuman sehingga bisa memperlambat terjadinya kerusakan atau pembusukan daging ayam. Sehingga daging ayam akan lebih tahan lama.

5. Gunakan Penghilang Bau Alami

Untuk menyerap bau amis yang ada di dalam kulkas, kamu bisa menggunakan penghilang bau yang alami seperti lemon atau bisa juga menggunakan jeruk nipis.

Caranya yaitu potong lemon atau jeruk nipis dengan tipis, lalu letakkan irisan lemon atau jeruk nipis tersebut dalam mangkuk ataupun piring. Setelah itu kamu bisa menaruhnya di bagian belakang atau sudut kulkas.

Supaya lebih optimal dalam menghilangkan bau yang ada dalam kulkas, kamu bisa mengganti lemon atau jeruk nipis tersebut ketika sudah mengering atau tiap 1 sampai 2 minggu sekali.

6. Perhatikan Durasi atau Waktu Penyimpanan Ayam

Ketika menyimpan ayam dalam merek kulkas terbaik, durasi penyimpanan perlu juga untuk diperhatikan. Ayam yang utuh bisa bertahan di dalam freezer kurang lebih selama 1 tahun.

Sedangkan daging ayam yang telah dipotong, masa simpannya dapat mencapai 4 samapi 6 bulan apabila diletakkan di dalam freezer.

BACA JUGA : Biang Kerok Penyebab Pintu Merek Kulkas Terbaik Tidak Rapat Ketika Ditutup

Berikut kesalahan dalam menyimpan daging ayam yang bisa kamu hindari :

1. Mencuci Daging Ayam

Hal ini karena proses pencucian pada daging ayam dengan air bisa memberikan peluang bagi bakteri untuk masuk dan kemudian menyebar ke daging ayam, hal itu tentu akan berdampak buruk bagi kesehatan.

2. Menyimpan dalam Kondisi Basah

Daging ayam yang disimpan dalam kulkas dalam keadaan daging tersebut basah dapat mengakibatkan proses pembusukan terjadi denagn lebih cepat. Hal ini akibat dari sisa-sisa air yang ada pada daging yang menyebabkan pertumbuhan bakteri.

3. Menyimpan dengan Wadah yang Salah

Menyimpan daging ayam dalam wadah kantong plastik atau wadah yang terbuka merupakan sebuah kesalahan.

Daging yang dibungkus plastik yang tidak steril pasti bahaya untuk dikonsumsi karena kebersihan daging ayam tidak terjamin.

Dengan pemakaian wadah yang terbuka juga bisa berdampak pada makanan lain karena rawan untuk terkontaminasi.

4. Menyatukannya dengan Makanan Lain

Daging ayam yang mentah ditaruh bersamaam dengan makanan yang matang secara berdekatan harus kamu hindari. Hal itu untuk menjaga kesegaran pada makanan lainnya dan supaya tidak terpapar oleh aroma dari daging ayam yang mentah.

Itulah beberapa cara yang bisa kamu lakukan dalam menyimpan daging ayam di dalam merek kulkas terbaik yang benar agar tidak bau dan awet, serta beberapa kesalahan dalam menyimpan daging ayam di kulkas yang harus kamu hindari. Semoga bermanfaat! (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: