Panduan Lengkap Memilih, Merawat Kulkas Terbaru Agar Hemat Listrik

Panduan Lengkap Memilih, Merawat Kulkas Terbaru Agar Hemat Listrik

Panduan Lengkap Memilih, Merawat Kulkas Terbaru Agar Hemat Listrik--

DISWAY JOGJA – Semakin berkembangnya zaman, kulkas tebaru akan teus bermunculan dengan teknologi canggihnya. Sudah dilengkapi dengan beragam fitur cakep lainnya, hal ini buat pembeli jauh leluasa memilih.

Sebelum membeli kulkas tebaru, baiknya memahami dulu kulkas yang mau diambil, danperlu perhatikan bagaimana cara perawatannya. Dengan perawatan yang tepat kulkas akan tahan lebih lama dan jauh hemat listrik.

Begitupun dengan pandangan Awan Feris di akun yotube miliknya. Kak Awan Feris bilang pemilihan kulkas tebaru sangat penting untuk beberapa tahun ke depan. Maka dari itu sangat penting memahami kebutuhan, anggaran, dan juga kulkas itu sendiri.

BACA JUGA : Rekomendasi Merek Kulkas Terbaru Mini Portable, Bisa Panas Dan Dingin

Setiap kulkas pasti punya kelebihan dan kekurangannya sendiri, dan membeli kulkas tebaru bisa berdasarkan anggaran. Sesuaikan kebutuhan jauh lebih baik, dan berikut beberapa tips dari kak Awan Feris.

Tips and trik dalam memilih kulkas

Sebagai tempat untuk menyimpan makanan agar tetap terjamin kualitas dan juga kebersihannya. Tanpa merubah cita rasa dan tahan jauh lebih lalma dari suhu ruang. Ada beberapa hal penting utama yang harus diperhatikan menutut kak Awan Feris.

Utamakan kulkas inverter

Baiknya dalam pemilihan utamakan kulkas inverter yang daya listriknya tidak terlalu mahal. Sangat aman digunakan dalam jangka waktu lama. Selain itu sudah ada fitur canggih disbanding kulkas standar. Dan sudah dilengkapi dengan garansi pluhan tahun yang sangat menguntungkan.

Kulkas inverter juga lebih henning dan nyaman digunakan dalam waktu lama tanpa suara. Bahkan durability jauh lebih aman dan tahan lama pada kompresor kulkas. Sangat nyaman ditaruh dalam ruangan tanpa suara yang mengganggu.

Perhatikan kapasitas kulkas

Pahami dan tentukan kapasitas kulkas sesuai jumlah oarng yang ada di rumah. Standarnya untuk kapasitas 50 sampai 70 liter, ideal untuk 1 orang. Kalau untuk 2 orang bisa tinggal dikalikan saja berkisar 100 liter sampai 140 literan. 

Tapi semua balik lagi sama pribadi masing masing dan juga penggunaan setiap orang. Tidak bisa dipukul rata, sebab ada juga orang yang suka nyemil atau masak. Hal ini bikin penyimpanan jadi lebih banyak dan membutuhkan kapasitas lebih.

BACA JUGA : Mendengar Suara Air Dan Merek Kulkas Terbaru Tidak Dingin, Begini Cara Memperbaikinya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: