Yuk Simak 3 Rekomendasi Kulkas Terbaru Mini, Hemat Energi Ramah di Kantong Cocok Untuk Anak Kos
3 Rekomendasi Kulkas Terbaru Mini--
Rekomendasi kulkas terbaik mini selanjutnya adalah Aqua AQR-D50F. Aqua sebagai salah satu produsen barang elektronik terkhusus kulkas, menawarkan kulkas mini.
Kulkas mini dari Aqua ini berdimensikan 48 cm x 48 cm x 48 cm. Kulkas Aqua AQR-D50F tergolong sangat minimalis dan cocok untuk anak kos.
Aqua AQR-D50F memiliki kapasitas yang cukup untuk penyimpanan. Kulkas dari Aqua ini memiliki kapasitas sebesar 50 liter.
BACA JUGA : Tawarkan Beragam Tipe dan Desain Menarik, Berikut 7 Rekomendasi Merk Kulkas Terbaik Toshiba
Untuk daya energi yang digunakan pada kulkas Aqua AQR-D50F sangatlah hemat. Kulkas dari Aqua ini hanya membutuhkan daya energi listrik sebesar 50 watt saja.
Konsumen tidak perlu khawatir untuk mendapatkan kulkas mini Aqua AQR-D50F ini. Untuk harganya sendiri dibandrol sekitar Rp. 1,2 Jutaan saja.
3. Sanken SN-118
Mungkin bagi sebagian orang sudah tidak asing lagi dengan produsen barang elektronik yaitu Sanken. Sanken menjadi salah satu rekomendasi kulkas terlaris ukuran mini yang canggih.
Salah satu produk kulkas mini dari Sanken adalah Sanken SN-118. Kulkas Sanken SN-118 terkenal akan penggunaan daya energi yang sangat hemat.
Kulkas Sanken SN-118 hanya membutuhkan daya sebesar 75 watt saja. Untuk kapasitasnya sendiri dari kulkas produk Sanken ini sebesar 60 liter.
Hal ini menjadikan kulkas Sanken SN-118 sangat diminati banyak kalangan. Salah satunya kulkas dari Sanken ini sangat cocok untuk anak kos.
Walaupun kulkas Sanken SN-118 tergolong kulkas mini. Namun tidak kalah dengan kulkas lainnya, Sanken SN-118 memiliki ruangan freezer yang dapat digunakan untuk menyimpan bahan makanan segar.
Konsumen tidak perlu khawatir untuk mendapatkan kulkas Sanken SN-118. Kulkas mini dari Sanken ini dibandrol dengan harga Rp. 1,3 Jutaan saja.
BACA JUGA : Berikan Pendinginan Maksimal Dengan Fitur Canggih, Berikut Rekomendasi Merk Kulkas Terbaik Dari Polytron
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: