Wisata Terbaru 2024 Bukit Kaba: Daya Tarik, Rute Perjalanan dan Harga Tiket Masuk

Wisata Terbaru 2024 Bukit Kaba: Daya Tarik, Rute Perjalanan dan Harga Tiket Masuk

Daya tarik, fasilitas dan harga tiket wisata terbaru 2024 Bukit Kaba--

DISWAY JOGJA - Bukit Kaba menjadi satu dari sekian destinasi wisata terbaru 2024 bernuansa alam yang ada di Bengkulu dan menjadi tempat favorit untuk berlibur para wisatawan.

Hal tersebut salah satunya dikarenakan wisata terbaru 2024 di Bengkulu ini punya visua yang sangat unik serta eksotis dimana sangat memanjakan mata.

BACA JUGA : Sajikan Nuansa Ala Pedesaan Asri, Wisata Terbaru 2024 Obelix Village Jogja Pilihan Menarik Liburan Keluarga

Kawasan wisata terbaru 2024 ini adalah sebuah wilayah yang mana sering digunakan sebagai sarana untuk para pendaki melampiaskan hobinya.

Sebelum berkunjung kesini, mari simak ulasan lengkap mengenai wisata terbaru 2024 Bukit Kaba di Bengkulu ini.

Daya Tarik Wisata Bukit Kaba

Ada banyak sekali daya tarik yang disajikan oleh wisata terbaru Bukit Kaba ini, salah satu yang paling menarik adalah Kawah berwarna biru yang sangat eksotis.

Bukit Kaba atau dikenal dengan nama Gunung Kaba ini adalah gunung aktif yang berada di ketinggian hingga 1937 mdpl. Luas kawasan wisata ini bisa mencapai sekitar 13.940 hektar.

Memiliki jalur pendakian menuju ke arah puncaknya, Bukit Kaba menjadi favorit bagi para pendaki pemula.

BACA JUGA : 5 Rekomendasi Wisata Terbaru 2024 Glamping di Bogor, Sajikan Nuansa Alam Asri dan Estetik

Trekking menuju ke puncak Bukit Kaba tidaklah terjal atau berliku sehingga cocok untuk pendaki pemula.

Saat sudah sampai di bagian atas dari Bukit Kaba, Kamu akan menjumpai kawah yang ukurannya tidak terlalu besar, tapi memiliki tampilan yang eksotis dan unik.

Keindahan kawah Bukit Kaba ini adalah warnanya yang biru cenderung hijau toska. Di sekelilingnya dipenuhi dengan bebatuan dan pasir yang berwarna hitam keabuan.

Tampilan ini yang dicari para wisatawan karena panorama eksotis sanggup membuat siapa saja terpukau.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: