Wisata Terbaru 2024 Telaga Arwana Cibubur: Daya Tarik Yang Cocok untuk Kamu Berlibur Bersama Keluarga

Wisata Terbaru 2024 Telaga Arwana Cibubur: Daya Tarik Yang Cocok untuk Kamu Berlibur Bersama Keluarga

Daya tarik wisata terbaru 2024 Telaga Arwana Cibubur yang cocok dikunjungi bersama keluarga--

Salah satu wahana outbound yang seru dan juga menegangkan adalah flying fox.Wahana ini menjadi salah satu wahana yang cukup favorit bagai para pengunjung.

Kamu hanya perlu membayar 80 ribu saja untuk bisa merasakan keseruan flying fox ini.

2. Kolam Renang

Aktivitas seru lainnya yang bisa dilakukan di Telaga Arwana ini adalah kolam renangnya.

Sudah bukan hal yang aneh lagi bahwa kolam renang selalu memiliki magnet tersendiri untuk mendatangkan pengunjung.

Selain itu, jika sebuah tempat wisata memiliki wahana kolam renang, biasanya selalu ramai dikunjungi, terutama rombongan keluarga.

Kolamnya pun cukup beragam, ia memiliki tiga kolam dengan kedalaman yang berbeda-beda. Ada yang hanya 1 meter atau 2 meter.

Ada juga yang sangat dangkal untuk anak-anak bermain. Kemudian, di kolam ketiga adalah kolam yang cukup menarik untuk anak-anak.

3. Wisata Edukatif

Objek wisata Telaga Arwana Cibubur juga memiliki banyak sekali ragam wahana yang edukatif, terutama bagi anak-anak.

BACA JUGA : Pulau Kayangan: Pesona Wisata Terbaru 2024 Estetik Makassar, Cek Info, Lokasi dan HTM Disini

Di antara wahana edukatif tersebut misalnya:

  1. Membajak sawah.
  2. Mewarnai caping (topi tani).
  3. Menangkap ikan.

Wajar saja jika kunjungan wisata ke Telaga Arwana ini pun selalu didominasi oleh rombongan anak-anak sekolah.

Selain itu, ada juga ATV sebagai armada untuk menjelajah kawasan tersebut. Anak-anak pasti akan betah berlama-lama di sana.

Lokasi Wisata Telaga Arwana Cibubur

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: