Mau Tahu Simulasi Perhitungan Cicilan Paylater Livin Mandiri Lengkap, Cek Disini!
Simulasi lengkap cicilan Livin Paylater Mandiri--
Simulasi Perhitungan Cicilan Paylater Livin Mandiri
Adapun penjelasan dibawah ini adalah simulasi dari perhitungan cicilan Livin Paylater dengan nominal transaksi sebesar 2 juta rupiah.
BACA JUGA : Mahasiswa Wajib Paham! Inilah Cara DC Lapangan Pinjol Menjerat Korbannya
Contoh perhitungan tenor 3 bulan (nominal cicilan per bulan)
Nominal per bulan = (nominal transaksi/tenor cicilan) + (bunga 1,5% dari nominal transaksi)
= (Rp 2.000.000/3) +(1,5% x Rp 2.000.000)
= Rp 666.667 + Rp 30.000
= Rp 696.667
Total yang harus nasabah bayarkan = (cicilan pokok hutang perbulan + bunga perbulan) x tenor cicilan + (biaya administrasi 1,5% dari nominal transaksi)
= (Rp 696.667) x 3 + (1,5% x Rp 2.000.000)
= Rp 2.090.001 + Rp 30.000
= Rp 2.120.001
Perlu untuk Kamu ketahui, biaya-biaya yang dikenakan diatas bisa berubah sewaktu-waktu mengikuti ketentuan yang berlaku.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: