3 Cara Membuka Rekening BRI dengan Mudah, Tidak Perlu ke Bank!

3 Cara Membuka Rekening BRI dengan Mudah, Tidak Perlu ke Bank!

--

8. Lakukan transfer sebagai setoran awal sesuai jenis rekening BRI yang dipilih.

Cara Membuka Rekening BRI melalui Aplikasi

Berikut Ini Adalah Cara Membuka Rekening BRI melalui Aplikasi:

1. Unduh aplikasi BRImo dari Google Play Store atau App Store.

2. Buka aplikasi dan lakukan proses login.

3. Pilih opsi “Belum Punya Akun”.

4. Daftarkan diri dengan mengisi data diri untuk keperluan verifikasi.

5. Tautan verifikasi akan dikirim melalui SMS ke nomor HP yang telah didaftarkan. Klik tautan tersebut.

6. Lakukan perekaman wajah selama 8 detik.

7. Buka email dan masukkan kode OTP untuk verifikasi.

8. Buat username dan password untuk login BRImo.

9. Registrasi berhasil dilakukan.

Cara Membuka Rekening BRI di Kantor Cabang

Berikut Ini Adalah Cara Membuka Rekening BRI di Kantor Cabang:

1. Persiapkan dokumen yang diperlukan sebelum mengunjungi kantor cabang BRI terdekat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: