RIP, Ratu Elizabeth II Meninggal Dunia, Fadli Zon: Patut Menjadi Suri Tauladan bagi Pemimpin Dunia

RIP, Ratu Elizabeth II Meninggal Dunia, Fadli Zon: Patut Menjadi Suri Tauladan bagi Pemimpin Dunia

Ratu Elizabeth II --

Yaitu meliputi Britania Raya, Kanada, Australia, Selandia Baru, Afrika Selatan, Pakistan dan Sri Lanka. Sejak 1956 hingga 1992, jumlah Alam Persemakmuran bervariasi dan beberapa wilayah merdeka bertransformasi menjadi negara republik.

BACA JUGA:Capres dari PDIP Berat Menang di Pemilu 2024, Ini Kata PRPHKI

Saat ini, selain empat negara pertama yang disebut di atas, Elizabeth juga merupakan Ratu dari Jamaika, Bahama, Grenada, Papua Nugini, Kepulauan Solomon, Tuvalu, Saint Lucia, Saint Vincent dan Grenadines, Belize, Antigua dan Barbuda, serta Saint Kitts dan Nevis.

Masa pemerintahannya selama 70 tahun merupakan masa pemerintahan terlama dalam sejarah Monarki Britania Raya melampaui masa pemerintahan nenek buyutnya, Ratu Victoria, yang memerintah selama 63 tahun. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: fin.co.id