Pihak kepolisian saat ini telah melakukan olah TKP serta meminta keterangan dari sejumlah saksi guna mengumpulkan bukti-bukti penyebab kebakaran.
BACA JUGA : 40 Kasus Kebakaran di Yogyakarta, 70 Persen Disebabkan Konsleting Listrik
BACA JUGA : Serahkan Bantuan Rp7,75 Juta kepada Korban Kebakaran, Pemkot Yogyakarta Siapkan APAR Tiap RT
"Penyelidikan masih akan terus dilanjutkan," tandasnya.