Tindakan ini sebenarnya tidak tepat karena memaksa AC bekerja terlalu keras sehingga menyerap daya listrik yang semakin besar.
2. Rutin Servis Unit AC
Sama seperti alat elektronik lain, cara menjaga keawetan AC adalah dengan menyervisnya secara rutin.
BACA JUGA : Bisakah Remote Merek AC Rusak atau Hilang Diganti Merek Lain, Begini Penjelasannya
Pemeliharaan dan perawatan AC membantu meningkatkan efisiensi keseluruhan alat berat dan pada akhirnya menghemat uang.
Jadi, pastikan Kamu menjadwalkan servis AC secara rutin untuk meningkatkan efisiensi.
3. Rutin Bersihkan Filter AC
Upaya lain dari pemeliharaan AC adalah rutin membersihkan filter AC. Filter yang kotor dapat memperlambat aliran udara dan membuat AC bekerja lebih keras.
Hal ini tentu akan berdampak pada meningkatnya penggunaan listrik. Pastikan untuk membersihkan filter AC setiap bulan agar AC dapat bekerja secara efisien.
Itulah ulasan mengenai tips dalam membuat merek AC terbaik bisa menjadi lebih dingin secara maksimal agar ruanganmu semakin sejuk setiap harinya, semoga bermanfaat. (*)