BREBES, DISWAYJOGJA - Usai dilantik sebagai Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kabupaten Brebes, Eko Supriyanto menekankan pentingnya mengembangkan sektor pariwisata dan ekonomi kreatif di Brebes. DIa bertekad untuk membangkitkan sektor pariwisata di Kabupaten Brebes.
”Kabupaten Brebes dengan luas wilayah dan jumlah penduduk yang besar memiliki potensi besar untuk dikembangkan dalam sektor pariwisata dan ekonomi kreatif," ujarnya. BACA JUGA:Pemkab Tegal Berupaya Jadikan OW Guci Menuju Kawasan Strategis Pariwisata Nasional Dia juga menyoroti konsep "Segitiga Emas Pariwisata" dengan tagline "Brebes Sejen Karo Liyane" yang pernah populer beberapa tahun lalu. Menurutnya, konsep tersebut masih relevan dan layak untuk dihidupkan kembali dengan penyesuaian sesuai kondisi dan dinamika masyarakat saat ini. Eko Supriyanto mengajak semua pihak, termasuk pemerintah, pebisnis, akademisi, komunitas, dan media untuk berperan aktif dalam mendongkrak geliat wisata di Kabupaten Brebes. "Kita harus bergerak bersama membangun wisata Brebes. Pengembangan wisata diharapkan mampu menggerakkan ekonomi kreatif dan UMKM, serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat dalam upaya pengentasan kemiskinan," tutupnya. BACA JUGA:Magisnya Cahaya Warna-warni Goa Gong Pacitan, Wisata Terbaru 2024 Eksplore Keajaiban Bawah Tanah Diketahui, Eko Supriyanto dilantik sebagai Kepala Disbudpar Brebes setelah dirotasi dari jabatan Asisten Bidang Administrasi Umum Sekda Brebes. Ia dilantik Pj Bupati Brebes Iwannudin Iskandar bersama tujuh pejabat eselon II lainnya di Kantor Pemerintahan Terpadu (KPT) Brebes pada Rabu, 3 Juli 2024 lalu. (*)Bangkitkan Sektor Pariwisata Brebes dengan Konsep Segitiga Emas
Sabtu 06-07-2024,19:08 WIB
Reporter : Eko Fidiyanto
Editor : M. Fatkhurohman
Kategori :
Terkait
Selasa 16-12-2025,06:56 WIB
Pilar Destinasi Utama Jawa Tengah Menuju Akhir 2025 Merupakan Strategi Mendongkrak Pariwisata, Cek Infonya
Selasa 02-12-2025,19:55 WIB
Kepulauan Bangka Belitung Jadi Pilar Pengembangan Destinasi Global
Kamis 06-11-2025,20:03 WIB
Yogyakarta Siap Jadi Destinasi Wisata Kesehatan, RS Bethesda Ambil Peran
Minggu 16-02-2025,16:10 WIB
Anggaran Dipangkas, Dinas Pariwisata DIY Rencanakan Promosi Digital untuk Tingkatkan Kunjungan Wisatawan
Kamis 13-02-2025,11:25 WIB
Dorong Pertumbuhan Pariwisata, JBM 2025 Kembali Digelar di Jogja
Terpopuler
Jumat 02-01-2026,20:27 WIB
Taman Semar Ndalil Sleman, Model Ketahanan Pangan Desa
Jumat 02-01-2026,17:00 WIB
Kejari Bantul Selidiki Dugaan Korupsi Dana Desa Wonokromo, 12 Bukti Sedang Diverifikasi
Jumat 02-01-2026,13:07 WIB
Poncosari Kuatkan Koperasi Nelayan, Armada Baru Targetkan Kenaikan Produksi 25 Persen
Jumat 02-01-2026,13:05 WIB
Kampung Nelayan Bantul Jadi Model Ekonomi Pesisir Berbasis Koperasi
Jumat 02-01-2026,14:57 WIB
Polresta Sleman Selidiki Keributan Parkir Condongcatur
Terkini
Sabtu 03-01-2026,11:55 WIB
Pecinta Pedas Sini Kumpul, Daftar Kuliner Pedas di Malang Ini Bisa Menggoyang Lidah! Dijamin Ketagihan
Sabtu 03-01-2026,11:37 WIB
Pusat Oleh-Oleh Surabaya Jadi Destinasi Belanja Wajib untuk Buah Tangan, Simak Ulasan Lengkapnya Berikut Ini
Sabtu 03-01-2026,11:16 WIB
Deretan Kafe Paling Hits di Dekat Stasiun untuk Persinggahan Nyaman Jadi Sudut Estetik Cianjur
Sabtu 03-01-2026,11:05 WIB
Makna Iman di Balik Lipatan Blangkon Sleman
Sabtu 03-01-2026,10:59 WIB