BACA JUGA : Kulkas Tanpa Bunga Es Lebih Hemat Energi, 5 Rekomendasi Merk Kulkas Terbaik Yang Layak Dibeli
Untuk penyimpanannya sendiri, total kapasitas yang bisa ditampung kulkas ini sebesar 230 liter, dengan rincian 172 untuk bagian dalam kulkas, serta 58 liter pada bagian freezer.
5. Samsung RS64R5141B4
Kamu sedang mencari kulkas terbaik dengan kapasitas yang besar? Jika iya, maka kulkas dari Samsung RS64R5141B4 bisa menjadi alternatifnya.
Dengan teknologi SpaceMax yang dimiliki kulkas ini, kamu bisa menyimpanan makanan dalam jumlah besar tanpa khawatir karena kapasitasnya yang lega.
Selain itu, berkat penggunaan teknologi Samsung Digital Inverter Compressor, kulkas Samsung ini juga bisa tetap bekerja secara optimal dan efisien dalam menghemat konsumsi daya listrik.
Itulah ulasan mengenai daftar merk kulkas terbaik dengan berbagai fitur dan keunggulan yang bisa Kamu beli guna memudahkan aktivitasmu sehari-hari di rumah, semoga bermanfaat. (*)