Rahasia Resep Sambal yang Lezat untuk Menemani Menu Berbuka Puasa

Kamis 14-03-2024,13:25 WIB
Reporter : Rindi Ayu Lestari
Editor : Syamsul Falaq

Bumbu halus:

-20 butir cabai rawit

-5 buah cabai keriting

-4 siung bawang putih

-7 siung bawang merah

-Garam secukupnya

-Gula secukupnya

-Penyedap rasa secukupnya

Cara membuat:

1. Cuci bersih teri kering kemudian rendam di dalam air mendidik sekitar 10 menit. Cara ini berfungsi agar teri lebih empuk.

2. Tiriskan teri yang telah direndam air mendidih, sisihkan sebentar.

3. Panaskan minyak goreng, tumis bumbu yang telah dihaluskan hingga harum.

4. Masukkan jahe yang telah dimemarkan lalu aduk rata.

5. Masukkan ikan teri ke dalam tumisan bumbu, aduk rata.

6. Masak hingga semua bahan matang. Jangan lupa untuk koreksi rasa sebelum disajikan.

Sambal menjadi hidangan yang tidak bisa ditinggal untuk menemani menu berbuka puasa. Resep variasi sambal di atas dapat kamu coba di rumah untuk merasakan kelezatan bersama keluarga. (*)

Kategori :