Lokasi dataran tinggi memang identik dengan olahraga paralayang. Disini kamu bisa menguji adrenalin kamu untuk melakukan olahraga yang berbeda.
Nah Untuk dpat menikmati olahraga ekstrem ini, kamu hanyabperlu merogoh kocek sebesar Rp13 ribu saha untuk tiket masuk lokasi dan Rp5 ribu untuk parkir. Dan untuk paralayang dan guide-nya sendiri, kamu perlu menyiapkan dana sebesar Rp350 ribu saja.
Bgai kamu yang tidak mau olahraga paralayang kamu juga bisa duduk-duduk santai menikmati hari sambil menikmati view Bogor dari atas bukit. Wisata ini bisa kamu datangi setiap hari, mulai jam 08.00-17.00.
Itulah 7 Destinasi Wisata terbaru 2024 Unik di Puncak Bogor! Pemandangan yang indah bikin liburan kamu makin Betah. Semoga bermanfaat ya. Selamat berlibur. (*)