KULON PROGO, DISWAYJOGJA.ID - Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Wates-Purworejo, Kaliwangan, Temon Wetan, Temon, Kulon Progo pada Selasa 27 September 2022.
Laka lantas tersebut melibatkan dua sepeda motor Supra X yang dikendarai PS (44) dan pengendara Honda Beat NW serta mobil pikap sekitar pukul 18.05 WIB. Plt Kasi Humas Polres Kulon Progo Iptu Dwi Wijayanto mengatakan kejadian itu bermula saat pengendara Supra X melaju dari arah timur ke barat. BACA JUGA:KPU Kulon Progo Catat Jumlah Pemilih Generasi Z pada Pemilu 2024, Angkanya Setara 35,46 Persen "Sesampainya di TKP pengendara terlalu ke kanan melebihi marka tengah," katanya. Akibatnya, pengendara sepeda motor Supra X tertabrak pengendara Honda Beat dari arah berlawanan. "Pada saat bersamaan dari arah barat melaju pikap Mitsubishi. Jarak yang sudah dekat membuat mobil menabrak pengendara Supra X yang terjatuh," ucapnya. BACA JUGA:Kulon Progo Butuh Investor yang Serius, Bukan yang Cuma Bertanya-tanya Insiden nahas itu membuat korban asal Purworejo meninggal dunia di TKP. Korban NW mengalami nasib mujur bisa selamat dan tidak mengalami luka dalam musibah tersebut. (*)Kecelakaan di Kulon Progo, Warga Purworejo Tewas, Innalillahi!
Sabtu 01-10-2022,13:00 WIB
Editor : Imron Rosadi
Tags : #warga purworejo
#polres kulon progo
#kecelakaan di kulon progo
#kecelakaan
#jalan wates-purworejo
Kategori :
Terkait
Rabu 07-01-2026,15:49 WIB
Uang dan Emas Senilai Rp46,8 Juta Milik Lansia di Kokap Kulon Progo Dibobol Maling
Jumat 19-12-2025,19:56 WIB
Tragis, Remaja 16 Tahun Tewas Tenggelam di Menoreh River Camp Kulon Progo
Rabu 10-12-2025,15:43 WIB
Dapur Toko Kue di Kulon Progo Kemalingan, Uang Tunai dan Kotak Amal Raib
Senin 08-12-2025,14:59 WIB
Truk Tabrak Motor di Sentolo Kulon Progo, Pengendara Vario Terluka
Minggu 07-12-2025,05:25 WIB
Korsleting Diduga Sebabkan Dua Minibus di Kulon Progo Hangus Terbakar
Terpopuler
Rabu 14-01-2026,06:16 WIB
Lokasi Strategis di Lamongan untuk Menikmati Kebersamaan Keluarga
Rabu 14-01-2026,05:37 WIB
Rekomendasi Destinasi Nongkrong Paling Hits di Kota Madiun, Cek Info Lengkapnya Berikut Ini
Rabu 14-01-2026,08:37 WIB
Membangun Masa Depan dari Akar Rumput, Ini Inovasi Tata Kelola Desa Berbasis Data di Cilacap
Rabu 14-01-2026,10:53 WIB
Malioboro Kini Punya Air Minum Gratis, Tersedia di Lima Titik Strategis
Rabu 14-01-2026,05:21 WIB
Transparansi Bukti Digital Tersangka Jadi Fokus Sidang Perdana Arie
Terkini
Rabu 14-01-2026,17:46 WIB
Mahasiswa Yogyakarta Tolak Pilkada Lewat DPRD, Dinilai Perkuat Money Politik
Rabu 14-01-2026,17:46 WIB
Digantung di Teras Rumah, Burung Murai Batu Rp150 Juta Digasak Maling di Bantul
Rabu 14-01-2026,17:45 WIB
PHRI Petakan Tantangan Industri Hotel DIY Menuju 2026
Rabu 14-01-2026,17:16 WIB
Dampak Kecewa Hasil Konfercab Meluas, Kader PDI Perjuangan Desa Mundu Tanjung Kompak Mundur
Rabu 14-01-2026,15:43 WIB