Rizal Ramli: Jokowi Naikan Harga BBM, Nggak Kreatif

Senin 05-09-2022,11:00 WIB
Editor : Imron Rosadi

BACA JUGA:Mulai Hari Ini, Pertamina Naikan Harga BBM dan Gas Elpiji

Sementara itu, Presiden Jokowi menyatakan pemerintah akan mengalihkan subsidi BBM untuk bantuan sosial yang lebih tepat sasaran.

Karena itu, dengan adanya pengalihan subsidi BBM, maka akan terjadi penyesuaian harga BBM.

Sementara itu, harga terbaru subsidi pertalite menjadi Rp10 ribu per liter dari sebelumnya Rp7.650 per liter.

Pemerintah juga menyesuaikan harga BBM subsidi untuk solar dari Rp5.150 per liter menjadi Rp6.800 per liter.

Untuk BBM nonsubsidi, pemerintah menyesuaikan harga Pertamax dari Rp12.500 per liter menjadi Rp14.500 per liter. (*)

Kategori :