Demo UU TNI Berakhir Ricuh, Sri Sultan: Sampaikan Aspirasi, Jangan Merusak

 Demo UU TNI Berakhir Ricuh, Sri Sultan: Sampaikan Aspirasi, Jangan Merusak

Gubernur DIY, Sri Sultan Hamengku Buwono X, merespon soal demontrasi penolakan UU TNI yang berujung ricuh di DPRD DIY pada Jumat (21/3/2025) dini hari.--Foto: Anam AK/diswayjogja.id

Aparat kepolisian mulai mengerahkan untuk memberhentikan para demonstran saat malam hari. Polisi sempat menembakkan water canon ke arah massa untuk mengusir para demonstran. Hingga sekira pukul 02.00 WIB, massa berhasil dibubarkan oleh polisi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: