Mengintip Pesona Wisata Awal Tahun Bukit Bintang Yang Gemerlap, Panorama Malam yang Menakjubkan di Jogja
Mengintip Pesona Wisata Awal Tahun Bukit Bintang Yang Gemerlap, Panorama Malam yang Menakjubkan di Jogja--
4.Fasilitas
Berbagai fasilitas pendukung seperti kafe, area foto instagramable, dan berbagai spot menarik lainnya telah dibangun untuk memanjakan para pengunjung.
Bukit Bintang tidak hanya menjadi tempat menikmati keindahan city light saja, tetapi juga menjadi ruang pelarian sejenak dari hiruk-pikuk kehidupan perkotaan.
BACA JUGA : Wisata Terbaru 2024 Bukit Bintang Jogja: Suguhkan Pamorama City Light dari Atas Ketinggian, Cek Disini
5.Tiket Masuk
Wisata awal tahun ini terletak di pinggir jalan raya, sehingga tidak ada penerapan harga tiket masuk alias gratis namun biaya hanya dikenakan pada parkiran bagi yang membawa kendaraan pribadi dengan harga parkir dari Rp.2000 untuk sepeda motor dan Rp.5000 untuk Mobil
Untuk kawasan Bukit Bintang Jogja dibuka 24 jam dan pengunjung yang paling banyak ada di malam hari, disarankan saat mengunjungi lokasi ini, para pengunjung diharapkan menggunakan kendaraan pribadi karena untuk kendaraan umum tidak beroperasi 24 jam.
6.Tempat Hangout
Banyak anak muda yang menjadikan wisata awal tahun ini sebagai tempat nongkrong, di samping menyajikan kuliner yang enak disantap bersama, di sana juga memiliki pemandangan kota Jogja yang sangat menarik.
Selain itu lokasinya yang strategis menjadikan Bukit Bintang ini banyak digunakan sebagai tempat persinggahan bagi orang-orang yang melakukan perjalanan jauh.
BACA JUGA : Bukit Bintang Wonosari, Menikmati Indahnya Malam Wisata Terbaru 2024 dari Puncak Jogja
BACA JUGA : Liburan Enak Melepas Penat di Bukit Bintang Jogja - Harga Tiket, Kuliner, dan Akomodasi Yang Ditawarkan
7.Sejarah
Bukit Bintang Yogyakarta dulunya dikenal sebagai Bukit Hargodumilah merupakan salah satu destinasi wisata malam yang populer di Yogyakarta.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: