UNISA Yogyakarta Gelar Acara Penerimaaan Mahasiswa Baru, Dihadiri Banyak Influencer Pendidikan
Acara PMB UNISA Yogyakarta sukses digelar dan dihadiri banyak peserta--Foto by Harian Jogja
Senada dengan Rektor UNISA Yogyakarta, Ketua Musyawarah Guru Bimbingan dan Konseling (MGBK) SMA DIY, Edy Prajaka, juga mengapresiasi langkah UNISA Yogyakarta dalam mencetak generasi muda yang berkualitas.
BACA JUGA:Jogja Siap Menjadi Pusat Fashion Dunia, Ini Buktinya
BACA JUGA:Tahu Guling Mbah Joyo, Kuliner Legendaris dari Jogja yang Jadi Langganan Presiden Soeharto
Menurutnya, UNISA telah banyak berkontribusi dalam mencetak calon pemimpin bangsa.
Selain itu, UNISA Yogyakarta turut mengundang influencer pendidikan Najwa Nur Awalia, peserta ajang kompetisi Clash of Champion, dan Danang Giri Sadewa, influencer serta content creator pendidikan di Yogyakarta.
Dalam talkshow, mereka berpesan agar siswa memiliki visi pendidikan yang jelas untuk meraih peluang kesuksesan.
Mereka juga mendorong para siswa untuk melanjutkan studi ke perguruan tinggi, dengan UNISA sebagai salah satu pilihan yang tepat.
3. Bersinergi dengan Sekolah Menyiapkan Generasi Berkualitas
UNISA Yogyakarta memberikan apresiasi khusus kepada sekolah-sekolah mitra yang telah berkontribusi dalam mendukung kesuksesan PMB selama ini.
Kehadiran sekolah mitra merupakan bagian penting dari pencapaian UNISA dalam menjangkau calon mahasiswa potensial di seluruh wilayah Yogyakarta dan sekitarnya.
Sebagai bentuk apresiasi lebih lanjut, acara ini juga bertabur doorprize menarik untuk para peserta, menciptakan suasana yang semakin meriah dan berkesan.
4. Apresiasi untuk 10 SMA Mitra
Dalam kesempatan ini, UNISA juga memberikan apresiasi kepada 10 SMA Mitra serta mengundang influencer Danang Giri Sadewa dan Najwa Nur Awalia (Clash of Championship 2024) untuk memotivasi peserta berprestasi dan memilih UNISA sebagai tempat studi mereka dijenjang pendidikan tinggi.
BACA JUGA:5 Warung Sate Klatak Paling Ramai di Jogja, Punya Cita Rasa Otentik dengan Penyajian yang Unik
BACA JUGA:Ruang Melamun Bisa Dijadikan Rekomendasi Toko Buku Lawas di Kota Jogja
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: idntimes.com