Rekomendasi Merek Kulkas Terbaik 2 Pintu, Hemat Listrik dengan Harga Cuma Rp2 Jutaan
Rekomendasi merek kulkas terbaik 2 pintu dengan harga mulai 2 jutaan-blibli.com-
Harga: berkisar mulai dari Rp2,8 juta.
BACA JUGA:Deretan Merek Kulkas Terbaik Ukuran Mini, Aman Dibawa Sering Berpergian dengan Mobil
BACA JUGA:Bahaya Mengisi Merek Kulkas Terbaik Terlalu Penuh Beserta Tips Menata Makanan yang Benar
3. LG GN-B202SQIB
Pilihan kulkas 2 pintu hemat listrik lainnya yaitu LG GN-B202SQIB yang hadir dengan tampilan elegan dengan warna Dark Graphite Steel polos yang membuat kesannya makin mewah.
Tidak hanya menarik dari segi tampilannya saja, produk kulkas 2 pintu dari LG yang satu ini juga dibekali dengan banyak fitur, salah satunya adalah Smart Inverter.
Dengan adanya fitur tersebut, membuat kulkas 2 pintu ini mampu menghemat listrik daya konsumsi yang energinya hanya 324,3 kWh saja per tahunnya.
Fitur lainnya yang ada pada kulkas ini adalah Moist Balance Crisper yang dapat menguapkan sisa air dari makanan sehingga menjaga keseimbangan embun di dalam kotak.
Harga: berkisar mulai dari Rp3,2 juta.
BACA JUGA:Freezer Merek Kulkas Terbaikmu Bocor, Simak Penyebab, Dampak Hingga Cara Mengatasinya
BACA JUGA:Bolehkah Merek Mesin Cuci Terbaik Diletakkan Dekat Kulkas, Berikut Ini Penjelasannya
4. Aqua AQR-D270
Rekomendasi merek kulkas terbaik 2 pintu selanjutnya adalah Aqua AQR-D270 yang hadir dalam dua pilihan warna, yaitu Light Silver dan Dark Silver yang terlihat elegam
Tidak hanya tampilannya yang elegan, kulkas buata Jepang ini dilengkapi dengan teknologi 360° Air Flow yang mampu mengalirkan udara dingin secara merata dan menyeluruh.
Kulkas ini berbeda dengan kulkas pada umumnya karena di dalamnya terdapat Cosmetic Box yang bisa dipasang dan dilepas sesuai kebutuhan untuk peyimpanan alat kecantikan maupun obat-obatan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: idntimes.com