KPR 2024 Kali Pertama, Berikut Kesalahan Yang Sering Terjadi

KPR 2024 Kali Pertama, Berikut Kesalahan Yang Sering Terjadi

Kesalahan yang sering terjadi waktu pengajuan kpr-freepik-

Usahakan dalam pengajuan kpr nasabah sudah mempunyai tabungan tersendiri untuk uang muka. Hal ini menjadi penting, karena bisa mengurangi pinjaman yang ada.

Selain itu, nantinya anggaran jadi lebih ringan karena nominal yang lebih sedikit. Terlebih, jika ada tabungan artinya hutang tidak menumpuk. Namun, kalau nasabah menggunakan hutang untuk uang muka artinya cicilan per bulan jadi bertambah.

- Kurang paham tentang kpr secara mendetail

Sebelum pengajuan, memahami secara detail menjadi hal penting dalam pengajuan kpr. Terutama mengetahui skor kredit pribadi agar paham proses pinjaman bisa dicairkan dengan mudah atau tidak.

- Nasabah kurang paham harga property di pasaran

Kesalahan paling fatal berikutnya, selain tidak memahami developer rumah, nasabah baru terkadang kurang paham harga. Mulai dari strategisnya tempat, sampai riset lain yang diperlukan dalam pengajuan kpr.

Sebab, jika nasabah hanya mengikuti alur tanpa paham mendalam bisa saja kena tipu dan dirugikan. Angka yang tinggi tentu membuat rugi nasabah baru dalam pengajuan kpr.


Memahami keuangan pribadi dalam pengajuan kpr-freepik-

BACA JUGA : KPR 2024 Gagal Digunakan Karena Pinjaman Online

BACA JUGA : Program KPR Subsidi 2024, BP Tapera Turut Bersuara

Poin penting dari pengajuan kpr :

- Sebelum pengajuan pinjaman nasabah perlu memahami lebih dalam tentang kpr.

- Pengajuan ke satu bank, kerugian yang diterima bisa lebih besar.

- Nasabah baru dalam pengajuan kpr masih kurang paham jika perlu adanya uang muka atau dp property.

- Jika memang kurang paham sangat diizinkan untuk bertanya, daripada sok tahu dan merugikan diri.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: youtube kpr academy