Langkah-Langkah Memasang Merek AC Terbaik Dalam Rumah, Simak Yuk

Langkah-Langkah Memasang Merek AC Terbaik Dalam Rumah, Simak Yuk

Langkah-Langkah Memasang Merek AC Terbaikmu di Rumah--Google.com

DISWAY JOGJA - Menikmati udara sejuk saat musim panas adalah kenikmatan yang tak ternilai. Terlebih lagi jika Anda tinggal di daerah yang sangat panas, AC menjadi kebutuhan yang tidak bisa diabaikan. Namun, memasang merek AC terbaik dalam rumah bisa menjadi proses yang membingungkan dan memakan waktu.

Berikut merupakan langkah-langkah memasang merek AC terbaik sendiri di rumah:

Pasang Bracket Indoor

Bracket indoor sudah termasuk dalam setiap pembelian unit AC. Bracket ini berupa plat logam yang digunakan untuk menggantung unit indoor. Berikut adalah langkah-langkah untuk memasang bracket merek AC terbaik indoor:

1. Gunakan waterpass untuk memastikan bracket merek AC terbaik terpasang dengan rata agar air kondensasi dapat mengalir dengan lancar dan tidak tergenang.

2. Tandai titik-titik untuk sekrup penahan bracket dengan pensil. Biasanya, diperlukan 3 sekrup di bagian atas dan 2 sekrup di bagian bawah.

3. Bor lubang untuk jangkar sekrup dan masukkan jangkar plastik ke dalam lubang yang telah dibor.

4. Pasang bracket dan kencangkan dengan sekrup pada 5 titik jangkar yang sudah ditentukan.

BACA JUGA : Hindari Memasang Merek AC Terbaik di Lokasi Berikut, Cek Ulasan Lengkapnya Disini

Membuat Lubang Pipa

Biasanya, lubang pipa dibuat di samping bracket indoor untuk memasang pipa tembaga, pipa pembuangan air, dan kabel listrik.

Lubang pada dinding dapat dibuat menggunakan pahat beton atau bor hollow. Pastikan lubang dibuat dengan sedikit kemiringan agar air pembuangan dapat mengalir dengan lancar.

Setelah pipa dan kabel listrik terpasang, tutuplah lubang tersebut dengan seal atau tambal.

Pasang Unit Indoor AC

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: