Rahasia Simpan Daging Kurban Awet Berbulan-bulan, Dalam Merek Kulkas Terbaik

Rahasia Simpan Daging Kurban Awet Berbulan-bulan, Dalam Merek Kulkas Terbaik

menyimpan daging kurban berbulan - bulan di merk kulkas terbaik--google

DISWAY JOGJA - Saat Idul Adha tiba, sebagai umat Muslim merayakan momen istimewa untuk berkumpul dengan keluarga dan seringkali mereka mendapatkan daging kurban dengan jumlah yang banyak. Karena itu menyimpan daging kurban di merek kulkas terbaik menjadi solusi yang tepat.

Sebab karena banyaknya daging yang didapat, tidak mungkin akan dikonsumsi sekaligus. Menyimpan daging di merek kulkas terbaik juga mampu menjaga kualitas daging dan lebih tahan lama. 

Namun jika anda menyimpan daging di merek kulkas terbaik dengan langkah yang keliru, maka daging akan tidak tahan lama. Karena itu, kami berikan daftar beberapa tips yang bisa anda lakukan untuk menyimpan daging di kulkas agar tahan lama.

Berikut langkah – langkah yang tepat agar daging tetap bisa dikonsumsi dalam waktu yang lama dalam merek kulkas terbaik.

1. Jangan Mencuci Daging

BACA JUGA : Panduan Membeli Kulkas Terbaik 2024, Memilih Rekan Dapur Berkualitas Untuk Kebutuhan Anda

Sebelum menyimpan daging ke dalam kulkas, hindari untuk mencucinya terlebih dahulu. Karena hal tersebut akan menyebabkan air masuk dan menjadi tempat untuk pertumbuhan bakteri dan jamur

Sebaiknya simpan daging kurban dalam keadaan kering. Jika Anda terlanjur mencucinya maka segera keringkan air dengan tisu atau kain bersih, dan tidak menyimpannya terlalu lama di kulkas.

Dengan menerapkan langkah ini maka daging kurban Anda yang disimpan dalam kulkas akan lebih tahan lama serta terhindari dari bakteri.

2. Simpan pada Wadah Tertutup

Simpan daging pada merek kulkas terbaik dengan wadah yang tertutup. Hal ini sangat penting untuk mencegah terkontaminasinya bakteri dan jamur dari bahan makanan lain yang ada di dalam kulkas.

Menyimpan daging pada wadah yang tertutup juga untuk menghindari penyebaran bau daging pada kulkas. Dengan begitu kesegaran daging akan tetap terjaga serta tentunya lebih tahan lama.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: