Bermain Jetski di Wisata Terbaru 2024 Pantai Marina Semarang, Banyak Pilihan Aktivitas Seru

Bermain Jetski di Wisata Terbaru 2024 Pantai Marina Semarang, Banyak Pilihan Aktivitas Seru

wisata terbaru 2024 Pantai Marina Semarang--google

DISWAY JOGJA - Objek wisata pantai seringkali menjadi tempat andalan untuk bersantai sambil menikmati pemandangan alam. Salah satu wisata terbaru 2024 yang kerap dijadikan tempat refreshing adalah Pantai Marina.

Pesona Pantai Marina memang tiada duanya. Seakan memiliki magnet, wisata terbaru 2024 Pantai Marina memiliki daya tarik yang memikat.

Selain itu wisata terbaru 2024 ini juga menawarkan aktivitas seru dan menyenangkan. Karena itulah jika kamu berkunjung ke sini, dijamin rasanya selalu ingin menikmati pemandangan alamnya.

Jika kamu berencana untuk berkunjung ke pantai ini, simak dulu aktivitas seru apa saja yang bisa dilakukan di wisata terbaru 2024 Pantai Marina.

1. Piknik Sambil Menikmati Deburan Ombak

Kegiatan ini akan seru jika dilakukan beramai – ramai bareng keluarga maupun teman. Menikmati hidangan di tepi pantai yang dipadukan dengan suara ombak tentu menjadi kegiatan yang menyenangkan.

BACA JUGA : 5 Pilihan Wisata Terbaru 2024 Terbaik, Wajib Kamu Kunjungi di Semarang Bikin Liburan Makin Asyik

Pantai ini juga terdapat tempat penyewaan tikar, jadi jika kamu tidak membawa tikar tidak perlu khawatir. Biaya sewanya juga terjangkau.

2. Menyaksikan Sunset atau Sunrise

Saat sore hari, wisatawan akan disajikan dengan fenomena matahari terbenam yang indah. Cahaya kuning kemerahan membuan suasana semakin romantis.

Karena kecantikan matahari terbenam inilah Pantai Marina selalu ramai oleh anak muda yang sedang dimabuk asmara. Panorama matahari terbit juga tak kalah menarik, momen ini bisa menjadi spot foto yang menarik.

3. Bermain Air

Belum sempurna rasanya jika berkunjung ke wisata terbaru 2024 ini namun belum mencoba bermain di air laut yang segar ini. Wisatawan diperbolehkan berenang di lautnya namun tetap berhati-hati dan tidak boleh bermain hingga ke tengah laut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: