Simulasi Angsuran Pinjaman Non KUR Bank BSI Rp100 Juta Rupiah, Simak Cara Pengajuannya Lengkap Disini

Simulasi Angsuran Pinjaman Non KUR Bank BSI Rp100 Juta Rupiah, Simak Cara Pengajuannya Lengkap Disini

Simulasi angsuran pinjaman non KUR Bank BSI 100 juta rupiah-Foto by Bank BSI-

diswayjogja.id - Dalam beberapa tahun belakangan, antusiasme masyarakat terhadap sistem keuangan syariah semakin meningkat.

Hal ini jelas menunjukkan bahwa banyak orang mulai beralih ke alternatif pembiayaan yang selaras dengan nilai-nilai agama.

Tidak hanya digunakan untuk keperluan konsumtif, pembiayaan syariah kini juga menjadi pilihan bagi pelaku usaha yang menginginkan ketenangan batin dan kemudahan dalam prosedur.

Merespons perkembangan ini, Bank Syariah Indonesia atau BSI meluncurkan kembali program BSI Non KUR 2025.

Program BSI Non KUR adalah sebuah skema pembiayaan bebas bunga dengan tingkat fleksibilitas tinggi, yang bisa menjadi pilihan pengganti pinjaman konvensional.

BACA JUGA : 7 Pinjaman Online Bunga Rendah Tenor 12 Bulan Limit Hingga Rp80 Juta, Cocok untuk Keperluan Modal Usaha

BACA JUGA : Rekomendasi Website dan Aplikasi Jual Foto Online Terbaik, Ubah Hobi Jadi Cuan Hingga Rp200 Ribu

Berbeda dengan Kredit Usaha Rakyat yang hanya terbatas untuk segmen UMKM, pinjaman non KUR ini menjangkau lebih banyak kalangan, termasuk usaha mikro, kecil, hingga masyarakat umum yang memerlukan tambahan dana.

Produk Pinjaman Non KUR BSI

1. BSI Usaha Mikro (Rp2,5 Juta – Rp50 Juta) 

  • Plafon: Rp2,5 juta – Rp50 juta 
  • Bisa digunakan untuk modal usaha atau konsumtif 
  • Tenor hingga 60 bulan 
  • Memerlukan agunan seperti SHM, SHGB, BPKB, atau dokumen non-sertifikat lainnya 

2. BSI Usaha Mikro (Di atas Rp50 Juta – Rp75 Juta) 

  • Plafon: Rp50 juta – Rp75 juta 
  • Bisa digunakan untuk modal kerja, investasi, dan konsumtif 
  • Wajib memiliki usaha produktif yang telah berjalan minimal 1 tahun 
  • Dokumen yang dibutuhkan: KTP, KK, NPWP (untuk pinjaman di atas Rp50 juta), serta dokumen legalitas usaha dan agunan

BACA JUGA : Peluang Cuan Rp200 Ribu, Ini Aplikasi Penghasil Uang Gratis dan Terbaik 2025 Patut Dicoba Pengguna

BACA JUGA : Aplikasi Pinjol Tanpa Slip Gaji, Layak Jadi Pilihan Pinjaman Tanpa Ribet Mulai Rp400 Ribu

Syarat Pengajuan Pinjaman Non KUR BSI

Berikut adalah syarat yang perlu Kamu lengkapi terlebih dahulu sebelum mengajukan pinjaman non KUR dari Bank BSI:

  • WNI yang cakap hukum.
  • Usia minimal 21 tahun dan maksimal 52 tahun saat jatuh tempo.
  • Pegawai tetap dan berpayroll dengan BSI.
  • Memiliki BSI Mobile.
  • Tidak memiliki pembiayaan eksisting jenis mitraguna online hingga Rp 100 Juta.
  • Riwayat pembiayaan harus lancar.

Biaya Layanan Pinjaman Non KUR BSI

Berikut adalah biaya layanan yang akan Kamu temui ketika mengajukan pinjaman jenis non KUR dari Bank BSI:

  • Biaya Administrasi: 0,5% x plafon pembiayaan.
  • Biaya Asuransi: Sesuai pengajuan.
  • Biaya Materai: Rp 10.000.
Simulasi Angsuran Pinjaman Non KUR BSI

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: