Wisata Terbaru 2024 Curug Rahong Jadi Destinasi Spesial Bogor, Simak Alasannya Disini

Wisata Terbaru 2024 Curug Rahong Jadi Destinasi Spesial Bogor, Simak Alasannya Disini

Wisata terbaru 2024 Curug Rahong yang jadi destinasi spesial di Bogor--

DISWAY JOGJA - Jika Kamu tinggal di daerah Bogor, ada banyak sekali wisata terbaru 2024 berupa air terjun yang memiliki panorama memukau dan bisa Kamu kunjungi saat akhir pekan nanti.

Beberapa orang mengatakan, wisata terbaru 2024 Curug Rahong seakan bagai terasa oase yang berada di kawasan pertambangan pasir gersang.

BACA JUGA : 5 Wisata Terbaru 2024 Jawa Tengah Masih Perawan Lingkungannya, Penghilang Stres Paling Cocok Buat Healing

Wisata terbaru 2024 Curug Rahong termasuk kedalam destinasi yang spesial, karena lokasinya yang tersembunyi didalam kawasan tambang pasir.

Penasaran apa saja hal menarik dari wisata terbaru 2024 Curug Rahong ini? Simak ulasan lengkapnya berikut ini.

Kegiatan Menarik Wisata Curug Rahong

Ada beberapa jenis kegiatan menarik yang bisa Kamu lakukan di wisata Curug Rahong ini, diantaranya adalah sebagai berikut.

1. Trekking sambil Menikmati Pesona Alam

Seperti yang disebutkan sebelumnya, sebelum tiba di lokasi, kita harus melakukan perjalanan panjang terlebih dahulu.

Kita akan melewati penambangan dan perjalanan akan dilanjutkan dengan suasana yang berbeda, yakni berupa hutan liar yang dipenuhi pohon rindang di sekitarnya.

Pengunjung akan sesekali melihat perkebunan warga dengan warna hijau segarnya.

BACA JUGA : 3 Tempat Wisata Terbaru 2024 Tersembunyi di Garut, Tampilkan Suasana Alam Asri dan Spot Instagramable

Tidak jauh setelah itu, kita akan tiba di lokasi parkir yang kebanyakan masih memanfaatkan lahan rumah milik warga.

Nah, trekking akan dimulai dari lokasi parkir sebab tidak ada akses untuk membawa kendaraan bermotor ke dekat curug.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: