5 Fakta Menarik Wisata Terbaru 2024 Gunung Pulosari: Mulai dari Sejarah Sampai Keindahan Alamnya

5 Fakta Menarik Wisata Terbaru 2024 Gunung Pulosari: Mulai dari Sejarah Sampai Keindahan Alamnya

Hiking Wisata Terbaru 2024 Gunung Pulosari--

DISWAY JOGJA - Hiking merupakan salah satu aktivitas yang diminati di wisata terbaru 2024. Salah satunya hiking di gunung Pulosari.

Wisata terbaru 2024 gunung Pulosari menyimpan akan keseruan tersendiri bagi pendaki. Walaupun gunung Pulosari tidak terlalu tinggi seperti gunung lainnya.

Namun wisata terbaru 2024 gunung Pulosari sangat diminati wisatawan untuk berlibur. Baik dari wisatawan dari dalam kota sampai luar kota, bahkan tak jarang dari luar negeri berkunjung ke gunung Pulosari. 

Gunung Pulosari merupakan salah satu wisata terbaru 2024 yang menyajikan hiking yang sangat seru. Terlebih gunung Pulosari menyimpan beberapa fakta yang menarik untuk di telusuri.

Menjadi salah satu gunung yang banyak dikunjungi, gunung Pulosari sendiri terletak di Kabupaten Pandeglang, provinsi Banten. Hal ini menjadikan gunung Pulosari salah satu gunung favorit yang ada di Pulau Jawa.

Nah disini mimin akan memberi informasi mengenai fakta menarik gunung Pulosari. Baca sampai selesai ya, berikut 5 fakta menarik gunung Pulosari:

1. Gunung Pulosari menjadi Destinasi Pendakian Favorit

Sebagai salah satu wisata favorit terpopuler yang ada di pulau Jawa, gunung Pulosari menjadi destinasi pendakian favorit. Walaupun gunung Pulosari tergolong gunung yang pendek.

Gunung Pulosari menjadi salah satu gunung yang memiliki trek yang tergolong mudah. Gunung ini sangat cocok untuk pendaki pemula yang ingin hiking.

BACA JUGA : Pesona Wisata Terbaru 2024 Gunung Lawu? Simpan Sejuta Keindahan, Cocok Buat Liburan Cek Jalur Pendakiannya

Banyak pendaki yang belajar mendaki dengan menuju puncak gunung Pulosari ini. Terlebih letaknya yang tidak begitu jauh dari pusat kota Pandeglang.

2. Waktu Pendakian yang Tergolong Singkat

Wisata alam bernuansa Gunung Pulosari menjadi pilihan tersendiri bagi pendaki. Pendaki untuk menuju puncak gunung Pulosari tidak perlu memakan waktu yang lama.

Berkisar hanya sekitar 3 jaman saja untuk menuju puncak gunung Pulosari. Gunung Pulosari memiliki ketinggian sekitar 481 mdpl.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: